Resep Pempek Sutra Cuma Pakai Putih Telur dan Tanpa Ikan, Kenyal dan Enak, Caranya Mudah Cuma 2 Langkah

Minggu 05-05-2024,10:58 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

PALPRES.COM- Banyak resep membuat pempek, salah satu yang bisa dicoba pempek sutra yang hanya menggunakan putih telur.

Dalam pembuatannya, pempek sutra juga tidak menggunakan ikan.

Meskipun begitu, rasa pempek sutra tetap nikmat dan enak dengan tekstur yang kenyal.

Pempek sutra juga bisa disebut ekonomis.

BACA JUGA:Serupa Tapi Tak Sama, Simak Perbedaan Dari Pempek Palembang, Jambi, dan Bangka Belitung yang Kamu Perlu Tahu!

BACA JUGA:Resep Pempek Tanpa Ikan dan Telur Anti Gagal, Cara Membuatnya Cuma 20 Menit, Lengkap dengan Resep Cuko Merah

Karena hanya bermodal putih telur dan tepung, dan cara membuatnya juga mudah.

Bahkan untuk pemula yang jarang masuk ke dapur juga bisa membuat pempek sutra.

Tidak perlu lama untuk membuat pempek sutra, karena bahan-bahan utama cukup diaduk tanpa bantuan mixer.

Pempek sutra bisa menjadi rekomendasi bagi orang yang memiliki alergi terhadap ikan.

BACA JUGA:5 Makanan Khas Palembang Wajib Dicoba Selain Pempek, Harganya Cuma Segini

BACA JUGA:Resep Pempek Adaan Palembang yang Enak Anti Kempes dan Keriput, Gampang Ikuti 7 Tips Berikut Ini

Namun karena menggunakan putih telur sebagai bahannya, pempek telur ini kaya kandungan protein.

Selain itu, pempek sutra juga bisa menjadi camilan di sore hari.

Bahkan bisa juga sebagai ide bekal untuk anak sekolah karena nutrisinya baik bagi anak-anak.

Kategori :