10 Jurusan Kuliah yang Tidak Bisa Digantikan oleh AI, Keahliannya Berguna Sampai Kapanpun!

Rabu 08-05-2024,13:09 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM - Di tengah pesatnya perkembangan kecerdasan buatan (AI), masih ada beberapa jurusan kuliah yang tetap memiliki nilai yang tak tergantikan. 

Keahlian yang dipelajari dalam jurusan-jurusan ini tidak hanya penting saat ini, tetapi juga akan terus berguna di masa depan. 

Jurusan-jurusan ini memberikan landasan yang kokoh bagi para mahasiswa untuk mengembangkan keterampilan dan pengetahuan yang berharga, yang sulit ditiru oleh teknologi. 

Meskipun AI dapat melakukan banyak tugas, keahlian seperti kreativitas, empati, dan analisis yang mendalam masih menjadi domain manusia. 

BACA JUGA:Harus Kreatif! Ini 6 Jurusan Kuliah yang Cocok untuk Orang Pendiam, Kamu Salah Satunya?

BACA JUGA:Minim Sains dan Menghitung, Ini 6 Jurusan Kuliah yang Katanya Paling Santai dan Mudah, Benarkah?

Dilansir dari masukptn, berikut jurusan kuliah yang tidak bisa digantikan AI.

1. Pendidikan

Jurusan pendidikan sebagai jurusan kuliah yang tidak bisa digantikan oleh AI. 

Jurusan pendidikan ini tidak hanya melibatkan transfer pengetahuan dan keterampilan, tetapi juga memerlukan interaksi langsung antara guru dan siswa, serta pengembangan kemampuan komunikasi, keterampilan, dan kepedulian sosial. 

BACA JUGA:7 Jurusan Kuliah D3 dengan Prospek Kerja Menjanjikan, Lulus dari Sini Auto Mudah Dapat Pekerjaan

BACA JUGA:Perempuan Auto Jadi Primadona, Ini 5 Jurusan Kuliah yang Didominasi Laki-laki, All In Teknik!

Guru memiliki kemampuan untuk memahami dan menangani situasi yang kompleks, serta memberikan bimbingan dan motivasi yang diperlukan siswa.

2. Kedokteran

Jurusan Kedokteran tidak dapat digantikan oleh AI karena memiliki aspek kemanusiaan yang tidak dapat diwakili oleh teknologi. 

Kategori :