7 Makanan yang Wajib Dikonsumsi di Usia 40 Tahun ke Atas, Bikin Kulit Tetap Awet Muda

Senin 20-05-2024,17:12 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

PALPRES.COM- Bagi yang berusia 40 tahun ke atas, ada beberapa makanan yang wajib dikonsumsi.

Khasiatnya bukan hanya untuk menjaga kesehatan tubuh saja.

Tapi juga makanan yang wajib dikonsumsi ini bisa membuat kulit menjadi awet muda.

Namun menjadi kendala karena seiring usia bertambah memengaruhi kolagen yang diproduksi ikut menurun.

BACA JUGA:Tips Tubuh Tetap Fit dan Sehat untuk Usia 40 tahun, Tak Cukup Jaga Pola Makan

BACA JUGA:9 Manfaat Umbi Talas Untuk Kesehatan Tubuh, Satu Diantaranya Baik Untuk Lansia

Hal ini berdampak pada tingkat elastisitas kulit yang berkurang sehingga kulit menjadi kendur.

Hanya saja penuaan bisa diminimalisir dengan merawat kulit, salah satunya dengan memakai skincare.

Selain melakukan perawatan kulit dari luar, bagi yang sudah berusia 40 tahun juga perlu mengonsumsi makanan yang wajib dikonsumsi serta sehat.

Bagi yang sudah berusia 40 tahun ke atas, penting untuk selalu mengonsumsi makanan yang memiliki kandungan antioksidan, lemak sehat, air, dan nutrisi lainnya.

BACA JUGA:5 Jenis Minuman yang Memiliki Manfaat Kesehatan Jika Dikonsumsi di Pagi Hari

BACA JUGA:Inilah 15 Jenis Minuman Sehat yang Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah

Untuk yang menginginkan kulit yang halus serta awet muda maka perlu makanan yang wajib dikonsumsi.

Berikut ini ada daftar 7 makanan yang wajib dikonsumsi untuk usia 40 tahun ke atas.

1.Paprika 

Kategori :