Manfaat Toner Untuk Kulit Wajah, Sekali Usap Banyak Khasiat, Nyesel Baru Tahu Sekarang!

Minggu 26-05-2024,19:49 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

Hal ini untuk menghindari iritasi kulit akibat kandungan pada toner yang tidak sesuai dengan jenis kulit.

Perlu diketahui, jika kandungan pada toner memiliki formula yang ringan mirip seperti air.

Toner biasanya digunakan setelah mencuci wajah sebelum menggunakan make up.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Highlighter Terbaik Wajib Kamu Coba, Bikin Riasan Wajah Terlihat Shimmer

BACA JUGA:Mau Wajah Bebas dari Milia? Cobain 5 Merk Ini, Terbukti Ampuh Hilangkan Milia yang Membandel

Manfaat toner untuk kulit wajah umumnya untuk mengurangi kadar minyak yang berlebih sekaligus melembapkan wajah.

Selain itu, toner juga sangat bagus untuk kulit wajah yang berjerawat karena membantu mengurangi kadar minyak di wajah.

Namun untuk beberapa produk toner memiliki kandungan alkohol, sehingga bagi pemilik kulit sensitif perlu cermat sebelum membeli.

Saat ini, manfaat toner juga beragam karena kandungannya mampu mencerahkan hingga anti penuaan dini.

BACA JUGA:5 Masker Bengkoang Ini Bisa Bikin Wajah Kamu Cerah Alami Lho! Cukup Gunakan Bahan Bahan Ini Aja

BACA JUGA:Ternyata, Mengonsumsi 7 Makanan Ini Bikin Wajah Kusam, Apa Saja?

Sebelum membeli toner, kaum hawa juga perlu mengetahui jenis kulit wajah.

Setiap jenis kulit tentu treatmentnya juga berbeda, agar hasil lebih maksimal.

Bagi yang belum terbiasa menggunakan toner dalam rutinitas saat ber-make up maka harus lebih teliti.

Kamu juga harus mengetahui, apakah toner yang digunakan tidak membuat kulit wajah kering atau menyebabkan iritasi.

BACA JUGA:Bye-bye Bopeng! 5 Merk Skincare Serum Lokal yang Bagus untuk Menghilangkan Bekas Jerawat di Wajah

Kategori :