Manfaat Toner Untuk Kulit Wajah, Sekali Usap Banyak Khasiat, Nyesel Baru Tahu Sekarang!

Minggu 26-05-2024,19:49 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

PALPRES.COM- Mungkin banyak kaum hawa yang belum paham manfaat toner untuk kulit wajah.

Meski kadang dianggap sepele, faktanya penggunaan toner memiliki manfaat untuk kulit wajah.

Jenis toner juga terus berkembang dengan semakin banyaknya pilihan.

Termasuk juga jenis tower yang juga disesuaikan dengan kulit wajah.

BACA JUGA:4 Manfaat Air Beras untuk Wajah dan Cara Menggunakannya, Rahasia Kulit Glowing Bebas Jerawat

BACA JUGA:5 Kebiasaan yang Bikin Wajah Glowing Kamu Cepat Keriput, Yuk Hindari!

Penggunaan toner memiliki peran penting untuk kulit wajah.

Karena memberikan efek pada kulit wajah jika dipakai dengan sesuai aturan.

Biasanya setelah menggunakan toner, kulit wajah akan terhidrasi dan menjadi lebih bersih.

Manfaat toner untuk kulit wajah ternyata juga bisa membuat pH kulit menjadi seimbang setelah dibersihkan.

BACA JUGA:Rekomendasi 7 Produk Acne Patch yang Bagus untuk Hilangkan Jerawat di Wajah

BACA JUGA: 6 Serum Ampoule Terbaik Bikin Wajah Glowing Seperti Orang Korea, Nomor 5 Multifungsi

Toner juga memiliki manfaat menghilangkan minyak, riasan dan sisa kotoran dan bakteri pada kulit wajah.

Manfaat toner untuk kulit wajah juga menghilangkan debu dan kotoran yang masih tersisa di kulit wajah meski sudah dibersihkan dengan pembersih wajah.

Selain itu, toner juga mampu menutrisi kulit, mencerahkan kulit wajah hingga membuat wajah menjadi lembap.

Kategori :