Tak Hanya Berkilau, Ini 7 Manfaat Minyak Zaitun untuk Rambut, Gak Perlu Sampo Lagi

Kamis 30-05-2024,20:29 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

BACA JUGA:Rekomendasi Merk Creambath Paling Bagus, Rambut Sehat Gak Kering dan Rusak, Menutrisi Rambut hingga ke Akar

Diketahui jika bertambahnya usia bisa mengakibatkan keratin di dalam rambut berkurang.

Berimbas pada rambut yang menjadi kering dan sulit diatur. 

Keratin merupakan protein alami rambut, dan mampu melindungi sel-sel rambut agar tetap sehat.

Minyak zaitun juga mampu memberikan perlindungan pada keratin rambut, sehingga kilau rambut tetap terjaga.

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Jambu Biji untuk Kecantikan Rambut, Solusi Mahkota Berkilau Sepanjang Hari

BACA JUGA:Rambut Sulit Diatur dan Kusut? Coba 5 Cara Alami Ini untuk Bikin Rambut Lebih Lurus

Minyak zaitun yang memiliki sifat antioksidan nyatanya juga bisa mencegah rambut kusam dan kering.

4.Mengurangi Ketombe

Masalah pada rambut yang banyak ditemui adalah ketombe.

Gejalanya ditandai dengan timbulnya serpihan kulit kering berwarna putih yang terdapat di kulit kepala.

BACA JUGA:WASPADA! 6 Penyakit Ini Ditandai Rambut Rontok Berlebihan, Kamu Termasuk?

BACA JUGA:Bukan Sekedar Bahan Dapur! Ini 6 Manfaat Daun Seledri Bagi Rambut, Nyesel Banget Baru Tau

Ketombe juga membuat kulit kepala menjadi terasa gatal serta berminyak.

Untuk mengatasinya, maka bisa gunakan minyak zaitun yang memiliki sifat antiinflamasi dan antijamur.

Cara menggunakannya juga mudah yakni, hanya mengusapkan minyak zaitun ke kulit kepala dan rambut.

Kategori :