Sasar Beberapa Target Militer, Drone Hizbullah Ciptakan Kekacauan di Israel

Rabu 26-06-2024,11:01 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Jika ini benar terjadi, maka dipastikan akan berpengaruh pada kondisi keamanan global.

Oleh karenanya, Amerika Serikat berupaya menurunkan suhu ketegangan antara Hizbullah dan Israel, ditengah terjadinya perselisihan antara Presiden AS Joe Biden dengan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.

Raphael Cohen, ilmuwan politik senior di RAND Corporation sebagai mana dirilis media massa berbasis di Prancis, Pemerintahan Joe Biden sangat khawatir konflik Hizbullah – Israel akan merembet menjadi perang besar-besaran.

BACA JUGA:Telan Dana Rp89,63 Miliar, Kementerian PUPR Akan Bangun Instalasi Air Baku 100 Liter Per detik di Daerah Ini

BACA JUGA:Pj Bupati Empat Lawang Audiensi dengan Direktorat Jenderal Keuangan Daerah Kemendagri, Ini yang Dibahas

Sedangkan Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin memperingatkan bahwa “perang lain antara Israel dan Hizbullah dapat dengan mudah menjadi perang regional, dengan konsekuensi yang mengerikan bagi Timur Tengah.”

Sehingga diplomasi dipandang Lloyd Austin sebagai cara terbaik, untuk mencegah eskalasi lebih lanjut.

 

Kategori :