Drone Milisi Hizbullah Gempur Pangkalan Militer Israel di Galilea Atas

Sabtu 07-09-2024,05:17 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Disebutkan juga bahwa pasukan Israel menembakkan suar ke desa-desa perbatasan dekat Garis Biru, dan melepaskan tembakan dengan senapan mesin berat ke arah perbukitan Labouneh dan Al-Aalam di sektor barat saat fajar.

BACA JUGA:Cerita Prof. Iskhaq Iskandar, dari Kondektur Bus Kota Palembang jadi Guru Besar Universitas Sriwijaya

BACA JUGA:Disney+ Hotstar Ajak Penggemar Drakor ke Korea, Kunjungi Lokasi Syuting Ikonik Moving dan The Worst of Evil

Sedangkan Radio Angkatan Darat Israel melaporkan, bahwa sebuah drone eksplosif yang diluncurkan dari Lebanon jatuh di area terbuka di Galilea Atas.

Serangan tersebut tidak menyebabkan cedera.

Sekain itu, tiga rudal anti-tank juga diluncurkan dari Lebanon menuju Galilee Panhandle.

Namun tidak ada korban luka yang dilaporkan.

BACA JUGA:Resmi Dikukuhkan, Adhi Wahyu Prasetyo Jabat Ketua IHGMA Sumsel 2024-2027, Ini Programnya!

BACA JUGA:Menteri Teten Ungkap Rasio Kredit Terhambat UMKM Sudah Menyentuh 4 persen, Begini Sebabnya

Serangan-serangan ini menandai peningkatan signifikan kekerasan lintas batas antara Hizbullah dan Israel.

Ketegangan kedua pihak terjadi, sejak pecahnya perang Israel-Hamas di Gaza pada Oktober lalu.

Hizbullah yang  merupakan sekutu Hamas, ikut melakukan gempuran ke negara zionis tersebut.

Israel pun kerap  melakukan serangan balasan ke basis-basis Hizbullah.

BACA JUGA:5 Hal yang Wajib Kamu Perhatikan Untuk Dapat Bansos PKH 2025 Mendatang, Jangan Ketinggalan Ya!

BACA JUGA:Sekda OKU Dituntut Massa untuk Diberhentikan, Buntut Ketidak Netralan di Pilkada

Bahkan hingga menyerang jauh ke dalam wilayah Lebanon.

Kategori :