Aktivitas di Zona Megathrust, Picu Gempa 4.9 Magnitudo di Pacitan Jatim

Sabtu 11-01-2025,18:12 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Terkait  Megathrust, kembali ditegaskan itu bukan nama gempa atau jenis gempa.

Dikatakan Daryono, Megathrust merupakan sebutan untuk jenis sumber gempa.

Atau tempat dimana gempa terjadi.

“Megathrust itu sumber gempa di zona tumbukan lempeng, bidang kontak antar 2 lempeng. 

BACA JUGA:Update BMKG, Gempa 4.5 Magnitudo Guncang Kepulauan Mentawai Sumbar, Tak Berpotensi Tsunami

BACA JUGA:Pagi Ini Gempa 4.5 Magnitudo Guncang Maluku Barat Daya, Cek Update Pusat Gempa Regional IX Ambon

Misalnya bidang kontak antara Lempeng IndoAustralia.

Dan Lempeng Eurasia,” papar Daryono.

Sebelum populer sebagai "Megathrust", lanjut Daryono, pihaknya sudah udah terbiasa menyebutnya sebagai sumber gempa "subduksi lempeng".

“Beberapa ahli lebih menyukai sebutan tersebut,” ungkap Daryono.

 

Tags :
Kategori :

Terkait