Sedangkan , indeks dolar AS terpantau menguat 0,406% ke 108,203.
Sepanjang bulan Januari hingga Februari berjalan 2025, indeks yang mengukur nilai tukar dolar AS di hadapan sekeranjang mata uang utama itu sempat menyentuh level tertinggi 109,65 pada 10 Januari 2025.