Colek PSSI! Playmaker Modern Klub Top Eropa Ini Potensi Jadi Kapten Timnas

Selasa 04-03-2025,05:17 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:Direkrut Ajax Amsterdam, Pemain Muda Kelahiran Belanda Ini ‘Calon’ Andalan Timnas Indonesia

BACA JUGA:Colek PSSI! Winger Berdarah Indonesia-Maroko Kelahiran Belanda Ini Potensi Join Timnas

Dengan kekuatan dominan kaki kiri, Mike Kleijn yang memiliki tinggi badan 1,75 meter ini di klubnya dipercaya berposisi di bek kiri.


Mike Kleijn saat resmi diperkenalkan sebagai bagian dari Sparta Rotterdam-IG@mikekleijn_-

Nilai pasar Mike Kleijn menurut Transfermark, saat ini mencapai Rp4,35 Milyar.

Nah, nama Mike Kleijn sebagai calon potensial Timnas Indonesia masa depan terungkap, saat Fardy Bachdim, perwakilan PSSI yang bertugas mendekati pemain diaspora disebut-sebut menemui dirinya.

Sejak saat itu, nama Mike Kleijn mulai terdengar di telinga fans Timnas Indonesia.

BACA JUGA:Diklaim Malaysia, Pemain Belanda Ini Malah Buka Pintu Bagi Timnas Indonesia

BACA JUGA:Setelah Dipecat Indra Sjafri Kini Ditugaskan Tangani Timnas SEA Games 2025

Nama Mike Kleijn kian kencang, saat Arya Sinulingga, Exco PSSI secara tak langsung “menyenggol” dirinya dalam podcasctnya.

Saat itu Arya Sinulingga mengatakan, ada pemain diaspora berposisi bek dan gelandang yang potensial memperkuat Timnas, namun namanya kurang terekspos ke permukaan.

Fans Timnas pun langsung mengaitkan pernyataan Arya Sinulingga itu dengan Mike Kleijn.

Jika memang Mike Kleijn bisa ditarik menjadi bagian Timnas Indonesia, adalah sangat menguntungkan.

BACA JUGA: RESMI! Eks Pemain MU Jordi Cruyff Jadi Technical Advisor Timnas Indonesia

BACA JUGA:Winger Liga Inggris Yankuba Minteh Dirumorkan Siap Gabung Timnas Indonesia, Cek Faktanya!

Bagaimana tidak, selain dikenal sebagai seorang playmaker pengatur alur serangan, Mike Kleijn juga mampu menjadi pemimpin rekan-rekannya di lapangan.

Kapten Timnas Belanda Kelompok Umur

Kategori :