RDPS
Honda

Makan Makanan Pedas Bikin Diare, Gini Cara Meredakannya

Makan Makanan Pedas Bikin Diare, Gini Cara Meredakannya

Makan Makan Pedas Bikin Diare-Englishlikeanati/Pixabay-fin.co.id

BACA JUGA:Turunkan Asam Urat dengan 3 Buah Sehat Ini

Kena Diare dan Konstipasi secara Bersamaan

Anda punya masalah dengan diare, atau mungkin konstipasai, atau malahan diare dan konstipasi?

Menurut ahli, kondisi ini bisa dikaitkan dengan sindrom iritasi usus besar atau yang juga dikenal dengan nama IBS.

IBS merupakan sebuah kondisi di mana sistem pencernaan bermasalah, yang lalu menyebabkan diare, keram dan kembung yang berkepanjangan.

Penyebabnya sendiri belum bisa dipastikan, akan tetapi para ahli, via Halodoc, meyakini jika beberapa faktor di bawah ini bisa jadi pemicunya:

BACA JUGA:Ketahui Manfaat Daging Kambing Untuk Kesehatan, Simak Ini!

1. Makan makanan yang memiliki kandungan gluten, sejenis protein yang terdapat dalam gandum, gandum hitam dan jeli.

2. Makan makanan yang sulit dicerna. Ada sejenis karbo yang dinamakan FODMAP, biasanya ditemukan pada apel, manga, pir, semangka, asparagus, kubis, kol, kacang, bawang, jamur, susu dan produk olahan berbahan susu.

3. Minum minuman berkafein, bersoda dan beralkohol juga dapat memicu IBS.

BACA JUGA:5 Camilan Sehat Rendah Kolesterol, Nikmat Sambil Nonton TV di Rumah

4. Terkena infeksi saluran cerna akibat bakteri atau virus, salah satunya gastroenteritis.

5. Masalah psikologis seperti depresi, gangguan kecemasan dan gangguan somatoform.

6. Perubahan hormone juga bisa memicu IBS.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: fin.co.id