Citraland
Honda

Mau Kemana Setelah Pensiun dari TNI, Ini Jawaban Andika Perkasa

Mau Kemana Setelah Pensiun dari TNI, Ini Jawaban Andika Perkasa

Jenderal Andika Perkasa bakal buka-bukaan soal rencananya usai pensiun dari TNI pada awal Januari 2023 nanti. -IG/@puspentni-

BACA JUGA:12 Rekomendasi Film Natal Terbaik, Cocok untuk Ditonton Bersama Keluarga

Acara serah terima jabatan Panglima TNI dari Andika ke Yudo dimulai sekira pukul 10.00 WIB. 

Pemberhentian Andika dilakukan bersamaan dengan pelantikan Laksamana Yudo sebagai Panglima TNI di Istana Negara, Jakarta Pusat, Senin 19 Desember 2022. 

Pemberhentian Andika berdasarkan Keppres No 91/TNI/Tahun 2022 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Panglima TNI.

"Memberhentikan dengan hormat Jenderal TNI Andika Perkasa dari jabatannya sebagai Panglima TNI disertai ucapan terima kasih atas pengabdian dan jasa-jasanya yang telah disumbangkan kepada bangsa dan negara Republik Indonesia selama memangku jabatan tersebut," tutur Sekretaris Militer Laksda TNI Hersan membacakan keppres tersebut.

Penyerahan jabatan itu ditandai dengan serah-terima bendera Tri Dharma Eka Karma sebagai lambang komando. 

Keduanya juga menandatangani surat terima jabatan Panglima TNI. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: