Honda

SYEREM! Ada Kisah Mistis di Balik Terowongan Gunung Gajah Lahat

SYEREM! Ada Kisah Mistis di Balik Terowongan Gunung Gajah Lahat

Tampak siluet warga setempat berada didalam Terowongan Gunung Gajah Lahat pada malam hari, Jumat 20 Januari 2023.-Dok Palpres-palpres.com

BACA JUGA:Segera Cair, Tahun Ini Pemilik KIS Bisa Dapat 6 Bansos, Berikut Daftarnya

Selain penampakan makhluk tak kasat mata, menurut Mario, hewan buas pun kerap terlihat melintas di tempat itu.

"Apalagi, disisi kanan pintu masuk terowongan ada mata air lumayan jernih,” jelasnya.

Diakui Mario, saat masuk ke dalam terowongan, suasana lembab kian kental.

Di dalam terowongan ada beberapa lubang yang disebut kamar, sebagai tempat petugas pemeriksa kereta api mengindari kereta yang lewat.

BACA JUGA:Pelaku UMKM Bisa Daftar jadi Penerima Bansos PKH, Begini Caranya

Terpisah, Supriadi,  warga Kota Lahat, menyebutkan, dirinya pada malam hari sering berjalan diatas rel dan masuk ke dalam terowongan.

Itu dia lakukan, hanya sekedar memenuhi rasa penasaran.

"Nah, informasi di ruangan kecil nomor 2 di dalam terowongan tersebut, ada makhluk tak kasat mata.

Disebut-sebut memiliki fisik seram dan tanpa kepala, konon sering menampakan diri kepada pejalan kaki melintas di areal terowongan ini," paparnya.

BACA JUGA:Segera Cek Kartu KIS Anda, Ada 4 Jenis Bansos dari Pemerintah Segera Cair, Begini Caranya

D bawah jembatan besi  dekat terowongani, lanjut dia, terdapat aliran sungai dipakai untuk anak-anak mandi.

Terlepas kisah seram dan mencekam di kawasan Terowongan Gunung Gajah, diakuinya, panorama yang disajikan cukup memanjakan mata.

“Hutan disisi kanan maupun kiri terowongan, menambah kesan eksotis yang membuat kita betah untuk berlama-lama," sebut Supriadi.

Setelah sampai dekat pemandian atau dikenal warga sekitar bernama Sungai Puntang Terowongan, pemandangan berupa hamparan bukit dan rerumputan yang luas. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.com