Ungkap Kasus 845 Gram Ganja, Sutioso Dapat Penghargaan Ini
Kapolres Pagaralam berikan reward kepada Kasat narkoba setelah berhasul ungkap kasus 845 gram ganja-PALPRES.COM-
Saat dilakukan pemeriksaan, Polisi menemukan satu paket besar narkotika jenis ganja dibungkus dengan karung beras yang disimpan di dalam baju yang digunakan tersangka.
“Tersangka dan barang bukti akhirnya dibawa ke Satres Narkoba Polres Pagaralam guna untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut,” tukasnya. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: