MENGEJUTKAN! 7 Makanan Ini Bisa Bikin Kamu Diabetes, Wajib Kamu Batasi Saat Konsumsi
Ada beberapa makanan yang bisa bikin kamu diabetes sehingga harus dibatasi jangan berlebihan-Sumber: Freepik-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Saat ini sedang ramai pembahasan tentang makanan apa saja yang membuat meningkatnya gula darah dalam tubuh manusia atau yang biasa disebut dengan Diabetes.
Diabetes merupakan suatu keadaan medis yang berupa tingginya kadar gula darah di dalam tubuh manusia.
Pemicunya adalah karena pola makan kamu yang tidak sehat loh.
Dikutip dari Siloam Hospitals, semua makanan pada umumnya aman untuk kita konsumsi.
BACA JUGA:Katalog Promo JSM Alfamidi Spesial Idul Adha Periode 29 Juni-2 Juli 2023, Jangan Sampai Ketinggalan
Hanya saja, jika cara mengkonsumsinya secara wajar dan tidak berlebihan.
Namun jika kita mengkonsumsi makanan berlebihan, tentu saja akan ada risiko penyakit, salah satunya penyakit diabetes.
Lantas hal apa saja yang membuat gula darah pun menjadi tinggi? Yuk, simak penjelasannya berikut ini.
Makanan dan minuman yang menjadi pemicu penyakit diabetes yang harus dibatasi.
BACA JUGA:Promo Prima Fresmart, Berlaku 3 Hari 30 Juni-2 Juli 2023, Sambut Bulan Diskon Banyak Gratisan
Terdapat beberapa jenis makanan dan minuman yang dapat menjadi timbulnya diabetes yang sangat penting untuk dibatasi mengkonsumsi nya.
Seperti makanan yang tinggi akan karbohidrat, cemilan cemilan kemasan, buah kering, makanan yang tinggi lemak, minuman alkohol, sampai daging olahan.
Berikut ini masing-masing penjelasannya:
1. Makanan Tinggi Karbohidrat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: