Miliki Segudang Khasiat! Ini 14 Manfaat Lidah Buaya Untuk Kesehatan, Nomor 4 Paling Dicari
Manfaat Lidah Buaya Bagi Kesehatan-Freepik-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Siapa nih disini yang suka dengan produk yang berbau aloevera atau lidah buaya.
Kamu tau ga sih ternyata aolevera ini menyimpan segudang manfaat untuk tubuh lho.
Ada beragam manfaat lidah buaya untuk kesehatan dan kecantikan.
Lidah buaya memiliki segudang manfaat sehingga sangat cocok untuk berbagai kebutuhan kesehatan.
BACA JUGA:12 Manfaat Lidah Buaya Untuk Kesehatan, Nomor 6 Paling Dicari
Sebelum kita mengetahui manfaat lidah buaya, ada baiknya mengetahui zat yang terkandung di dalamnya.
Berbagai jenis enzim (amilase, katalase, karkobsipeptidase, karboksi heloise, dan bradikinase).
Dengan berbagai macam kandungan di atas, lidah buaya memiliki banyak manfaat.
Berikut 14 manfaat lidah buaya untuk kesehatan.
1. Menghilangkan jerawat
Manfaat lidah buaya untuk mengatasi jerawat ini diperoleh berkat kandungan asam salisilat dan senyawa antiseptik lain di dalamnya yang dapat membantu membunuh bakteri penyebab jerawat.
2. Mengatasi ketombe
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: