RDPS
Honda

Kolesterol dan Asam Uratmu Tinggi? Turunkan dengan 4 Sayuran Ini Ya

Kolesterol dan Asam Uratmu Tinggi? Turunkan dengan 4 Sayuran Ini Ya

Ilustrasi Sayuran Brokoli--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COMKolesterol tinggi dan asam urat, merupakan dua masalah kesehatan yang saling berkaitan

Keduanya dapat meningkatkan risiko terkena penyakit kronis, seperti masalah jantung dan pembuluh darah. 

Namun, ada kabar baik bagi para penderita kolesterol tinggi dan asam urat. 

Ada beberapa jumlah sayuran telah terbukti membantu menurunkan kadar kolesterol dan asam urat dalam darah, serta berpotensi mengurangi risiko penyakit kronis.

BACA JUGA:6 Perkutut Paling Dicari Para Miliarder dan Kolektor Burung, Kok Bisa? Ini Penjelasannya

Oleh karena itu, mengatur pola makan dan memilih makanan dengan bijak menjadi langkah penting dalam menangani kedua kondisi ini.

Salah satu kelompok makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dan asam urat adalah sayuran. 

Berikut adalah beberapa sayuran penurun kolesterol dan asam urat yang yang sudah kronis:

1. Brokoli 

BACA JUGA:Tampil Super Kece dalam MV-nya, Ini Lirik Lagu 'Love Like This' Milik Zayn

Sayuran ini kaya akan serat dan vitamin C, yang dapat membantu mengelola kadar kolesterol dan asam urat dalam darah. 

Serat dalam brokoli bekerja dengan menempel pada kolesterol dan membantu mengeluarkannya dari tubuh secara alami. 

Vitamin C membantu menurunkan kadar asam urat dan meredakan rasa nyeri akibat asam urat. 

Selain itu, brokoli termasuk dalam makanan rendah purin, sehingga aman dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: