Citraland
Honda

Surganya Kuliner, Ini 3 Tempat Makan Viral di Paskal Bandung yang Murah Meriah

Surganya Kuliner, Ini 3 Tempat Makan Viral di Paskal Bandung yang Murah Meriah

Rekomendasi tempat makan viral yang murah meriah di Paskal Bandung.-pixabay/RitaE-

Lalu ada Friench Fries Truffle yang mereka jual walaupun sudah disiram sauce tapi masih garing.

BACA JUGA:Berdiri Sejak 1979, Rasakan Sensasi Ayam Kalasan Kuliner Legendaris di Palembang

Kalau kalian favorit yang mana?

Nama tempat ini adalah BBQ Mountain Boys Burger.

Buka dari jam 09.00 WIB - 21.00 WIB.

Lokasi-nya satu lokasi dengan Toko Liza yaitu di Paskal Hyper Square, The Tripark, Bandung.

3. Nought & Crosses Cafe and Eatery

Rekomendasi terakhir, diseberang BBQ Mountain Boys Burger tadi ada cafe astetic dan adem karena ada banyak tanaman di dalam maupun diluar.

Tempat ini cakep banget buat foto-foto, ayo anak instagramable merapat!

Disini tersedia Es Kopi yang seger banget diminum siang-siang pas matahari lagi diatas kepala.

Kalau kesini sempetin untuk coba steak yang mereka jual, daging-nya itu empuk banget terus dicocol dengan mashroom sauce-nya yang juara.

Langsung aja ke Noughts and Crosses.

Lokasi Nought & Crosses ini juga ada di Paskal Hyper Square, Blok J, Bandung.

Jadi kalau kalian sedang jalan-jalan di Paskal Hyper Square jangan lupa untuk cobain salah satu dari 3 rekomendasi ini ya! *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: