Ini Dia Smartphone Sultan Harga Rp2 Jutaan dari vivo Series, Ini 5 Kelebihannya
Ini Dia Smartphone Sultan Harga Rp2 Jutaan dari vivo Series, Ini 5 Kelebihannya -vivo.com-
JAKARTA,PALPRES.COM- Ini dia smartphone sultan harga Rp2 jutaan dari vivo series.
Tahun ini vivo banyak mengeluarkan lini produk terbaru, salah satunya vivo Y27 series yang diklaim sebagai smartphone sultan.
Kelebihan pada smartphone terbaru ini vivo Y27 ini membawa teknologi 44W FlashCharge, 6GB RAM + 128GB ROM, Dynamic Design, 5G Powerful Processor, NFC Multifunctions, dan 50MP Main Camera.
Terobosan ini menjadikan vivo Y27 Series sebagai smartphone pilihan untuk mendukung aktivitas sehari-hari pengguna, mulai dari hiburan, produktivitas & konektivitas.
BACA JUGA:Modal Smartphone Bisa Hasilkan Foto Aesthetic Bak Jepretan Kamera Professional, Begini Caranya
Beberapa fitur andalannya untuk pengguna vivo Y27 Series, yang dapat menunjang keseharian jadi lebih seamless yaitu:
1. Pengisian Daya Cepat 44W FlashCharge dan Baterai Besar 5000mAh
Dengan pengisian daya yang merupakan salah satu tercepat dikelasnya dengan 44W FlashCharge pada varian vivo Y27, dapat mengisi baterai hingga 30% hanya dalam 15 menit.
Teknologi ini sangat menguntungkan ketika kita sedang terburu-buru bersiap untuk beraktivitas di pagi hari, atau ketika sedang berada di sela-sela meeting.
BACA JUGA:MURAH MERIAH! Rekomendasi SmartPhone 1 Jutaan Buat Kaum Dompet Tipis
Memiliki kapasitas baterai besar 5000mAh dapat menggunakan smartphone seharian meski hanya dengan satu kali pengisian daya.
Dengan baterai yang bisa bertahan seharian ini, vivo Y27 Series bisa memutar Youtube selama 16.63 jam dan video pendek Instagram hingga 9.22jam.
vivo Y27 Series juga dilengkapi dengan teknologi 24 Dimension Security Protection dan Nighttime Charging Protection membuat pengecasan sepanjang malam menjadi aman dan membuat performa baterai menjadi tidak cepat turun.
2. Kapasitas RAM dan ROM yang Besar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: