RDPS
Honda

Indah dan Mahal! Inilah 5 Tanaman Langka di Indonesia Bahkan di Dunia, Penasaran?

Indah dan Mahal! Inilah 5 Tanaman Langka di Indonesia Bahkan di Dunia, Penasaran?

Indah dan Mahal! Inilah 5 Tanaman Langka di Indonesia Bahkan di Dunia, Penasaran?--pixabay/SteiniWackes

4. Pohon Darah Naga

Pohon darah naga adalah tanaman yang ada di Yaman dan untuk sampai ke lokasi tempat pohon ini tumbuh, kamu harus menggunakan perahu khusus untuk sampai ke tempat pohon darah naga ini tumbuh yaitu Socotra.Darah naga adalah nama yang diambil dari pohon itu sendiri yang memiliki bentuk seperti jamur.

BACA JUGA:Amorphophallus Titanium hingga Saffron Crocus, Inilah 5 Tanaman Hias Paling Langka yang Jadi Buruan Kolektor

 

Dan apabila digores akan mengeluarkan getah berwarna merah, sehingga disebut dengan nama darah naga.

5. Bunga Bangkai

Bunga Bangkai adalah jenis tanaman langka yang mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita. Bunga ini akan tubuh di hutan lembab di Asia Tenggara, Indonesia salah satunya.

Disebut dengan nama Bunga Bangkai, sebab bunga ini mengeluarkan aroma yang tidak sedap seperti bangkai.

Aroma busuk yang dikeluarkan oleh bunga ini sebenarnya sebagai bentuk pertahanan dari musuh alaminya. Bunga bangkai butuh waktu sekitar 7 tahun lamanya untuk bisa mekar. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: