RDPS
Honda

Liburan Makin Berkesan, Ini 5 Objek Wisata Berhawa Sejuk di Pulau Sumatera, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk!

Liburan Makin Berkesan, Ini 5 Objek Wisata Berhawa Sejuk di Pulau Sumatera, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk!

Liburan Makin Berkesan, Inilah 5 Objek Wisata Berhawa Sejuk di Pulau Sumatera, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk!--Kolase

BACA JUGA:CEK ATM! Bansos BPNT Sembako Tahap 5 Cair Rp400.000 Masuk Rekening Mulai Besok

Namanya adalah Puncak Lawang yang berlokasi di Kabupaten Agam, Padang Panjang, Sumatera Barat yang memiliki julukan 'negeri diatas awan'. 

Dari Bukittinggi, Puncak Lawang berjarak 24,5 kilometer dengan waktu 55 menit menggunakan kendaraan. 

Puncak Lawang merupakan sebuah dataran tinggi yang memiliki ketinggian 1.210 mdpl yang menawarkan pesona alam yang sangat indah. 

Melalui ini kamu bisa menikmati pemandangan Danau Maninjau yang biru. 

BACA JUGA:Mekanisme Pencairan Bansos BPNT, 4 Hal yang Perlu Diperhatikan KPM Sebelum Mengambil Bantuan Senilai Rp400.000

Tak lupa, Puncak Lawang ini juga memiliki suhu udara yang sejuk dan membuat kamu nyaman. 

Disini, kamu bisa melakukan banyak aktivitas, seperti paralayang dan bermain outbond di Puncak Lawang ini. 

Diantaranya panjat tali, flying fox dan jembatan goyang. 

Puncak Lawak juga menyuguhkan banyak spot-spot foto yang instagramable, sangat cocok bagi kamu yang suka foto-foto. 

BACA JUGA:Terjual Hingga Rp27 Miliar, Ini 5 Provinsi Penghasil Karet Terbesar Di Indonesia, Sumsel Juaranya?

Untuk jam buka, Puncak Lawang buka setiap hari mulai pukul 08.00-18.00 WIB.

Dengan harga tiket masuk dari Senin-Sabtu sebesar Rp20.000 per orang dan hari libur sebesar Rp25.000 per orang.

3. Kebun Teh di Kaki Gunung Dempo

Selanjutnya ada objek wisata di wilayah Sumatera Selatan, tepatnya di Pagaralam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: