Honda

Suka Nyanyi dari SD, Pemuda Ini Kerap Bawakan Lagu Daerah Empat Lawang

Suka Nyanyi dari SD, Pemuda Ini Kerap Bawakan Lagu Daerah Empat Lawang

PENYANYI: Muhamad Ali, Penyanyi lagu daerah Empat Lawang-Foto: Anita-Palpres

EMPAT LAWANG, PALPRES.COM - Setiap daerah di Indonesia pastinya memiliki lagu daerah yang beragam.

Lagu daerah menjadi salah satu identitas yang menggambarkan kondisi suatu daerah.

Biasanya di dalam lagu daerah dimuat tentang bahasa daerah setempat, memuat tentang kekayaan alamnya, dan memuat tradisi budaya yang ada di suatu daerah.

Begitu juga di Kabupaten Empat Lawang yang tak ketinggalan memiliki beragam lagu daerah kebanggaan bersama.

BACA JUGA:Cinta Berat! Ini Lirik dan Terjemahan Linjang Linjang, Lagu Daerah Empat Lawang

BACA JUGA:Ini Lirik 3 Lagu Daerah Khas Kabupaten Musi Rawas, Yuk Dibaca!

Sejak lahirnya Kabupaten Empat Lawang yakni pada 20 April 2007, lagu daerah Empat Lawang sudah banyak bermunculan.

Ada banyak lagu daerah Empat Lawang yang asyik banget untuk didengarkan.

Pernahkah Anda berpikir siapa ya yang menyanyikan lagu daerah Empat Lawang?

Apakah penyanyinya dari luar darah?

BACA JUGA:Halimah Kembang Duson Jadi Incaran Lelaki, Lirik dan Terjemahan Lagu Empat Lawang Ini Baca Disini

BACA JUGA:7 Lagu Daerah Musi Banyuasin, Kuyung Jauh, Linjang Sughang, hingga Bujang Ranggonang

Atau penyanyinya putra putri Kabupaten Empat Lawang?

Jawabannya ialah semua lagu daerah Empat Lawang dinyanyikan oleh orang-orang Empat Lawang sendiri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: