Warganya Sering Sakit-Sakitan, Inilah 5 Daerah Paling Kumuh di Indonesia, Tempat Tinggalmu Termasuk?
Ilustrasi daerah paling kumuh di Indonesia yang warganya sering sakit-sakitan-wikipedia-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Terdapat 5 daerah paling kumuh yang ada di Indonesia, mungkin itu bukan wilayah tempat tinggalmu.
Daerah kumuh merupakan salah satu masalah lingkungan yang dihadapi banyak negaar di belahan dunia.
Parahnya, daerah kumuh kerap akan menimbulkan masalah lain yang tidak bisa dihindari.
Masalah lingkungan tersebut bukan hanya dihadapi oleh negara yang sedang berkembang saja.
BACA JUGA:Jangan Sepelekan! Ini Dampaknya Tidur dengan Rambut yang Masih Basah
Negara maju juga mengalami masalah serupa, termasuk Indonesia yang sedang menghadapi masalah lingkungan berupa lingkungan yang kumuh.
Banyak faktor penyebab yang bisa menimbulkan masalah lingkungan tersebut.
Di Indonesia, masalah lingkungan kumuh disebabkan oleh tata kota yang buruk, masalah sanitasi dan pertumbuhan penduduk yang terus meningkat.
Peningkatan jumlah penduduk yang terus meningkat, membuat beberapa daerah di Indonesia menjadi tempat yang memiliki kepadatan penduduk yang tinggi.
BACA JUGA:Warung Terpencil di Bojonegoro, Tempatnya Sederhana Tapi Langganan Pejabat, Ternyata Menunya?
Kepadatan penduduk tersebut akan menyebabkan daerah tempat tingga yang tidak terurus, sehingga kepadatan penduduk tersebut menimbulkan masalah yang tidak terduga.
Masalah-masalah yang akan dihadapi antara lain seperti sumber penyakit, banjir dan lain sebagainya.
Walaupun Indonesia terus berbenah, tidak bisa dipungkiri daerah kumuh yang ada di Indonesia masih sering dijumpai di kehidupan sehari-hari.
Setidaknya ada 5 daerah di Indonesia yang menjadi tempat paling kumuh berdasarkan kanal YouTube Top Time:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: