ALHAMDULILLAH! Bansos BPNT Alokasi November - Desember Sudah Cair ke ATM Sejak Kemarin
Ilustrasi -Dok Palpres-palpres.com
Artinya masih ada beberapa tahapan lagi yang harus dilalui, agar dana bansos dapat diambil oleh penerima bantuan sosial.
Dikutip Palpres.com dari berbagai sumber, ada juga penerima bansos kebingungan dengan dana yang masuk.
BACA JUGA:BLT BPNT Tahap 6 Cair Lagi untuk 2 Bulan, via ATM Dobel BLT El Nino, Cek Jadwal dan Penerimanya!
BACA JUGA:Bansos Pangan 10 Kg dan BPNT Tahap 6 Cair, Bantuan Tambahan EL Nino Rp400.000 Kapan? Cek di Sini
Mereka menyangka bahwa dana senilai Rp400.000 tersebut adalah BLT El Nino.
Sehingga, masyarakat banyak bertanya perihal hal tersebut melalui grup penerima bansos yang bersifat nasional.
Pemberian BLT ini adalah sebagai upaya dalam mengatasi permasalahan masyarakat di desil terbawah DTKS.
Dimana mereka sangat sulit memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari, disaat harga melambung tinggi akibat El Nino, dan inflasi yang terjadi sejak pertengahan tahun ini.
BACA JUGA:Pantai Eksotik di Kabupaten Jember, Tersimpan Misteri Manusia Kerdil, Kamu Tahu?
Untuk tahu apakah kamu menjadiu penerima bansos tahun ini, misalnya BLT BPNT Sembako, bisa melalui www.cekbansos.go.id.
Itu bisa kamu lakukan via ponsel.
Tapi kamu harus punya akun dulu, setelah itu baru masukkan Nomor NIK dan KK ke akun tersebut jika sudah ada.
Nanti di laman tersebut akan tampil jenis bansos dan penjelasan lengkap terkait bantuan sosial tersebut.
BACA JUGA:Cari Cuan Sambil Rebahan, Belanja di NuriCashback!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: