RDPS
Honda

Wajib Diperiksa! 6 Komponen Motor Ini Harus Sering Kamu Cek Saat Musim Hujan Tiba, Agar Tidak Mudah Rusak

Wajib Diperiksa! 6 Komponen Motor Ini Harus Sering Kamu Cek Saat Musim Hujan Tiba, Agar Tidak Mudah Rusak

6 Komponen Motor Ini Harus Sering Kamu Cek Saat Musim Hujan Tiba-Freepik -

PALEMBANG, PALPRES.COM – Wajib Diperiksa! 6 Komponen Motor Ini Harus Sering Kamu Cek Saat Musim Hujan Tiba, Agar Tidak Mudah Rusak.

Musim penghujan sudah mulai tiba.

Ada beberapa komponen motor yang harus kamu cek terus saat musim hujan datang.

Karena komponen ini bisa rusak jika sering terkena air hujan, maka dari itu kamu harus sesering mungkin untuk di cek.

BACA JUGA:7 Tips Menjaga Daya Tahan Tubuh di Saat Musim Hujan Agar Tak Mudah Terserang Penyakit

Hujan dengan intensitas tinggi hampir merata turun di sejumlah daerah di Indonesia, termasuk Kota Palembang, 

Terkadang saat kita beraktifitas di jalan hujan turun, sehingga si kuda besi pun sering ikut hujan-hujanan.

Nah, bagaimana agar motor kita tetap awet, walau setiap hari terus mandi air hujan.

Ada beberapa komponen motor yang wajib selalu kita perhatikan, dalam kondisi musim hujan seperti saat ini.

Pasalnya jika kita abai, alamat motor kita akan bermasalah.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan perawatan sepeda motor di musim hujan. 

Sebab, dengan melakukan perawatan membuat performa seluruh komponen sepeda motor akan tetap optimal, sehingga berkendara jadi tetap aman meski melewati lebatnya guyuran air hujan. 

BACA JUGA:Jangan Coba-coba Lakukan 5 Hal Ini Saat Hujan Petir, Bahayanya Ga Main-main!

1. Lampu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: