Rahasia Resep Ekado Ala Hokben Versi Ekonomis, Begini Caranya
Rahasia Resep Ekado Ala Hokben Versi Ekonomis Begini Caranya,-Freepik-
Resep ekado bisa kalian buat dirumah.
Ekado merupakan camilan yang sangat populer serta banyak penggemarnya dari semua kalangan.
BACA JUGA:Mengenal 6 Kuliner Khas Batak yang Rasanya Menggugah Selera, Dari Arsik Hingga Sambal Tuktuk!
BACA JUGA:Mana yang Lebih Sehat? Telur Rebus, Telur Ceplok atau Telur Orak Arik, Cek Faktanya Disini
Saking enaknya, banyak banget yang ingin mencoba membuat sendiri di rumah.
Kalian pun bisa, berikut resep ekkado ala HokBen yang renyah maksimal.
Yuk simak resep dibawah ini, langsung aja praktekin dirumah.
BACA JUGA:Kuliner khas Banjar Amparan Tatak Pisang Pandang, Lumer dan Gurih, Begini Cara Buatnya
Ekkado Ala Bun
by pritha_pitha
Bahan:
1 pack kembang tahu tipis, gunting 12x12 cm
30 bh telur puyuh rebus
30 lbr daun kucai, ambil bag hijaunya. Rendam air panas hingga lemas
BACA JUGA:Nyegerin Abis! Ini Dia Dessert Puding Mangga Cream Keju Bikinnya Mudah dan Enak
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: