RDPS
Honda

Mengenal 4 Bantuan Sosial yang Akan Disalurkan Pemerintah untuk Masyarakat Miskin Tahun 2024

Mengenal 4 Bantuan Sosial yang Akan Disalurkan Pemerintah untuk Masyarakat Miskin Tahun 2024

Mengenal 4 Bantuan Sosial yang Akan Disalurkan Pemerintah untuk Masyarakat Miskin Tahun 2024-palpres.com-

BACA JUGA:Oh, Jadi Ini Penyebab 510.444 KPM Belum Cairkan Bansos PKH

Untuk Ibu hamil dan balita menerima Rp3.000.000 per tahun

Kategori disabilitas dan lansia meneria Rp2.400.000 per tahun

Kategori anak usia SD mendapatkan Rp900.000 per tahun

Kategori anak usia SMP menerima Rp1.500.000 per tahun, dan 

Anak usia SMA menerima Rp2.000.000 pertahun.

BACA JUGA:WOW! 500 Ribu KPM Belum Cairkan Bansos PKH, Batas Akhir Pencairan 31 Desember, Ini Efeknya jika Tidak Diambil

4. BLT Program Indonesia Pintar 

Bantuan sosial keempat yang masih disalurkan ditahun 2024 adalah BLT Program Indonesia Pintar (PIP) Kemdikbud.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi kembali akan menyalurkan BLT PIP ditahun 2024.

Bantuan ini disalurkan kepada pelajar mulai dari tingkat SD (Rp450.000), tingkat SMP (Rp750.000) dan tingkat SMA (Rp1 juta). *

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: