5 SMA Terbaik dengan Fasilitas Mewah di Jakarta, Biaya Masuknya Tembus Rp80 Juta, Cek Daftarnya Disini
5 SMA Terbaik dengan Fasilitas Mewah di Jakarta, Biaya Masuknya Tembus Rp80 Juta, Cek Daftarnya Disini--Dok SMA IIHS
Biaya pendidikan di ACG School Jakarta mencapai Rp310 juta per tahun
Sekolah ini menggunakan bahasa Inggris aktif karena para guru didominasi oleh warga negara asing (WNA).
Setiap kelas diisi maksimal 20 murid dan memiliki main teacher dan co-teacher sendiri.
Sekolah ini juga menawarkan kegiatan ekstrakurikuler seperti berenang dan olahraga.
BACA JUGA:7 Daftar Universitas Terbaik di Yogyakarta, Ada yang Miliki 100 Program Studi
3. Sampoerna Academy
Sampoerna Academy adalah SMA terbaik bertaraf internasional yang terletak di beberapa lokasi di antaranya Jakarta, Tangerang (BSD), dan Bogor (Sentul).
Sekolah ini memiliki fasilitas yang mewah dan keamanan yang berlapis.
Tak hanya jenjang SMA, Sampoerna Academy juga menyediakan jenjang pendidikan TK, SD, SMP melalui tujuh kampus yang berlokasi di Jakarta, BSD, Sentul, Medan, dan Surabaya.
Sampoerna Academy menyediakan fasilitas yang memadai untuk mendukung proses belajar siswa di setiap jenjang pendidikan, mulai dari pra-sekolah, SD, SMP, hingga SMA.
Fasilitas yang tersedia meliputi perpustakaan, area bermain, ruang olahraga, ruang seni, lab sains, ruang musik, dan lain-lain.
Sampoerna Academy juga memiliki ruang kelas teknologi terpadu yang dirancang khusus untuk mendukung metode pembelajaran STEAM.
Selain itu, Sampoerna Academy adalah pelopor metode pembelajaran STEAM di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: