Honda

Beasiswa JIS 2025, Beri Kesempatan Pelajar SMP-SMA Negeri di Jakarta Belajar Kurikulum Internasional

Beasiswa JIS 2025, Beri Kesempatan Pelajar SMP-SMA Negeri di Jakarta Belajar Kurikulum Internasional

Jakarta Intercultural School (JIS) memberikan kesempatan bagi seluruh pelajar SMP-SMA tingkat 8 hingga 10 di Jakarta untuk menerima beasiswa pelajar berprestasi. -Istimewa-

JAKARTA, PALPRES.COM- JAKARTA Intercultural School (JIS) memberikan kesempatan bagi seluruh pelajar SMP-SMA tingkat 8 hingga 10 di JAKARTA untuk menerima beasiswa pelajar berprestasi. 

Nanti, bila pelajar yang mendapatkan Beasiswa JIS 2025 akan belajar kurikulum berbasis Internasional. 

Pendidikannya tersebut tanpa dikenakan biaya alias gratis. 

Disamping itu juga Beasiswa JIS 2025 ini pun akan membidik para pelajar, seniman dan atlet Indonesia yang memiliki prestasi luar biasa. 

BACA JUGA:Beasiswa Fulbright DAI, Peluang Guru SD-SMA Sederajat Berprestasi Kuliah di Amerika Serikat, Cek Syaratnya

BACA JUGA:KABAR GEMBIRA! Pemerintah Korea Selatan Siapkan 98 Kuota Beasiswa S2 dan S3, Tidak Pakai TOEFL

100 persen biaya akan diberikan dari awal masuk sekolah sampai selesai hingga kelas 12.

Untuk kuota hanya disiapkan setiap tahun 3 orang saja. 

Beasiswa ini sangat kompetitif dalam seleksinya yang dipilih oleh Dewan Beasiswa JIS. 

Adapun kualifikasi untuk bisa mendapatkan Beasiswa JIS 2025, diantaranya. 

BACA JUGA:Mahasiswa Palestina Dapat Beasiswa dari BSI Maslahat di Universitas Mataram

BACA JUGA:5 Beasiswa S1 Luar Negeri Sudah Buka Pendaftaran? Khusus Lulusan SMA Sederajat

Beasiswa ditujukan untuk siswa Kelas 8-10 dengan pencapaian dan potensi luar biasa di salah satu bidang. 

Mulai dari akademik, atletik, dan seni. Nanti calon penerima harus memenuhi standar dari JIS dan lulus seleksi pastinya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait