Honda

Jelang Pemilu 2024, Mendagri Tekankan Inflasi Tetap Jadi Atensi

Jelang Pemilu 2024, Mendagri Tekankan Inflasi Tetap Jadi Atensi

Mendagri Muhammad Tito Karnavian mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah di Gedung Sasana Bhakti Praja (SBP) Kantor Pusat Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Jakarta, Senin 12 Februari 2024. -Kemendagri-

“Jadi tolonglah untuk daerah-daerah yang masih tinggi di atas nasional untuk bekerja mencari penyebabnya kenaikan itu dan kemudian membuat solusi, koordinasi dengan pihak terkait, dan untuk yang sudah bisa mengendalikan kami sampaikan penghargaan yang tinggi,” terangnya.

Dalam kesempatan itu, Mendagri menyebutkan sejumlah komoditas yang masih menjadi penyumbang terbesar inflasi. 

BACA JUGA:Ada Kode Promo GoJek Terbaru Hari Ini 12 Februari 2024, Dapetin Diskon 90 Persen

BACA JUGA:Temukan 3 Varian Ice Cream Series di Point Coffee X Walls, Rasakan Sensasi Kesegarannya

Komoditas itu di antaranya beras, jagung, bawang putih, dan gula pasir.

Karena itu, semua pihak termasuk pemerintah daerah (Pemda) harus mewaspadai perkembangan harga komoditas tersebut. 

Dia mengatakan, setelah pemungutan suara Pemilu berlangsung akan digelar rapat di tingkat menteri dan pimpinan lembaga terkait untuk mencari solusi dan intervensi terhadap harga komoditas tersebut.

"Namun kita berharap juga tentu daerah juga silakan berkreasi berkreatif untuk mengendalikan daerah masing-masing komoditas yang mungkin berbeda dari tempat ke tempat lainnya, tolong dikendalikan betul," pungkasnya. *

 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: