5 Tempat Wisata di Salatiga yang Populer untuk Ngabuburit Selama Ramadan, Lokasinya Sejuk Viewnya Indah
5 Tempat Wisata di Salatiga yang Populer untuk Ngabuburit, Lokasinya Sejuk Viewnya Indah --Alun-alun Pancasila
PALPRES.COM- Sembari menunggu berbuka puasa, tidak ada salahnya mengunjungi tempat wisata, seperti di Salatiga yang lokasinya cocok untuk ngabuburit.
Tempat wisata biasanya banyak dikunjungi oleh masyarakat yang bersantai sembari menunggu waktu buka puasa tiba.
Salatiga menawarkan berbagai tempat wisata yang cocok untuk menikmati suasana Ramadan yang penuh keceriaan dan kehangatan.
Salah satu kegiatan yang sering dilakukan saat bulan Ramadhan adalah ngabuburit.
BACA JUGA:Cocok untuk Ngabuburit, Ini 5 Destinasi Wisata Religi Terbaik di Palembang
Ngabuburit menjadi kegiatan yang dilakukan saat menunggu waktu berbuka puasa tiba.
Kegiatan ini biasanya dilakukan di luar rumah, baik sendiri maupun bersama teman atau keluarga.
Jadi, jika ingin merasakan suasana Ramadan yang berbeda, berikut sejumlah tempat wisata ngabuburit di Salatiga.
1. Sun View Tingkir Lor
BACA JUGA:6 Kebiasaan Buruk Saat Puasa Ramadan yang Wajib Dihindari, Nomor 2 Paling Sering Dilakukan
Sun View Tingkir Lor adalah sebuah tempat wisata yang sangat cocok untuk ngabuburit di Salatiga.
Berlokasi di ketinggian yang cukup tinggi, tempat ini menawarkan pemandangan yang sangat indah dan menakjubkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: