Cara Membuat Kelicuk, Makanan Khas Empat Lawang
Salah satu makanan khas Empat Lawang, Kelicuk-Foto: Facebook Dapur Nachi-Palpres
Namun ternyata ada juga versi lain dalam pembuatan Kelicuk
Ada yang membuat kelicuk dengan menggunakan campuran kelapa parut, gula merah, gula pasir, dan pisang.
BACA JUGA:Berikut Ini 7 Jenis Makanan Khas Buka Puasa dari Berbagai Negara, Kamu Suka yang Mana?
BACA JUGA:Pempek Lenggang, Makanan Khas Palembang yang Jadi Kuliner Favorit Untuk Buka Puasa
Jadi ada dua versi untuk membuat Kelicuk.
Namun satu hal yang pasti adalah Kelicuk menggunakan bahan utama pisang.
Pisang nggak bisa dipisahkan jika ingin membuat Kelicuk.
Bukan Kelicuk namanya jika tidak menggunakan buah pisang.
BACA JUGA:8 Makanan Khas Bumi Seganti Setungguan Lahat, Enaknya Bikin Ga Bisa Berhenti Ngunyah
BACA JUGA:Cara Mudah Bikin Burgo, Makanan Khas Sumsel Untuk Menu Buka Puasa
Buah pisang yang digunakan untuk membuat Kelicuk adalah yang sudah matang ya.
Bukan buah pisang yang masih mentah.
Di pasar Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang banyak sekali dijumpai makanan khas Empat Lawang Kelicuk.
Selain enak dan memiliki rasa yang manis, Kelicuk juga dijual dengan harga yang sangat terjangkau.
BACA JUGA:6 Tempat Bukber di Jakarta dengan Menu Lengkap Rasa Enak, Dari Seafood Hingga Makanan Khas Sunda
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: