Honda

Rayakan Idul Fitri Bersama Keluarga via Video Call, Begini Cerita Pekerja PHR di Ladang Minyak

Rayakan Idul Fitri Bersama Keluarga via Video Call, Begini Cerita Pekerja PHR di Ladang Minyak

Seorang pekerja migas PT Pertamina Hulu Rokan (PHR), Ayu Putri Lestari, melakukan video call dengan keluarganya di momen hari Idul Fitri 1445 H. Meskipun harus bekerja di hari raya, Ayu tak pupus semangat dalam berkontribusi untuk ketahanan energi.-Istimewa-

BACA JUGA:Sosok Tim Ini Juga Penting Dalam Menopang Energi Nasional di PHR, Bisa Tebak?

Kisah Ayu dan para pekerja migas di PHR merupakan contoh nyata dedikasi dan pengabdian untuk negeri. 

Di tengah momen spesial bersama keluarga, mereka memilih untuk tetap bekerja demi menjaga ketahanan energi nasional.

Semangat juang mereka di ladang minyak WK Rokan menjadi inspirasi bagi kita semua untuk selalu mengedepankan rasa cinta tanah air dan berkontribusi untuk kemajuan bangsa.

EVP Upstream Business PHR WK Rokan, Edwil Suzandi, sangat mengapresiasi tim yang terus siaga di lapangan.

BACA JUGA:Beberapa Langkah PHR Dalam Mengolah Aset dan Menghadapi Tantangan Target 1 Juta Barel 

“Mereka akan diberi kesempatan untuk mengambil cuti dan menikmati liburan setelah masa lebaran. 

Dedikasi yang tinggi dari seluruh para pekerja WK Rokan telah membuktikan keunggulan operasi ini, semoga capaian dan target ke depan lebih gemilang, serta tentunya terus memperhatikan aspek keselamatan,” tuturnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: