Honda

7 Kampus Paling Mewah dan Paling Mahal di Indonesia, Nomor 1 Capai Rp300 Juta

7 Kampus Paling Mewah dan Paling Mahal di Indonesia, Nomor 1 Capai Rp300 Juta

Empat kampus paling mewah dan mahal di Indonesia--rencanamu.id

PALPRES.COM- Di Indonesia ada banyak sekali perguruan tinggi atau kampus di berbagai wilayah Indonesia. 

Mulai dari biaya termurah hingga biaya kuliah paling mahal dapat kamu temukan di Indonesia.

Karena itu, tak heran kalau di Indonesia ada sejumlah kampus yang dijuluki sebagai kampus paling mahal dan mewah.

Bagaimana tidak untuk kuliah ke kampus tersebut kamu akan menghabiskan uang sekitar Rp300 juta hingga selesai. 

BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah yang Tidak Bisa Digantikan oleh AI, Keahliannya Berguna Sampai Kapanpun!

BACA JUGA:5 Universitas Terbaik di Bali Versi UniRank 2024, Siapa Juaranya?

Biaya tersebut belum termasuk biaya tambahan lainya seperti uang kos, makan, dan kebutuhan lainnya. 

Biar kamu tidak penasaran nama kampus paling mahal dan paling mewah di Indonesia.

Berikut papres telah merangkum dari berbagai sumber sejumlah kampus dengan biaya paling mahal dan mewah di Indonesia.

BACA JUGA:3 Pondok Pesantren Modern Terbaik di Jawa Timur, Nomor 3 Paling Legendaris

BACA JUGA:Kunjungi GREAT Edunesia, Yayasan Bani Sawiyah Pelajari Metode SMART

1. President University

President University adalah kampus yang terletak di daerah Cikarang, kampus ini dikenal sebagai kampus paling mahal dan mewah di Indonesia.

Pasalanya mahasiswa yang kuliah disini harus mengeluarkan budget finasial selama menjalani pendidikan disini mencapai ratusan juta.

Dimana untuk jenjang sarjan saja perlu menyiapkan uang semester rata-rata sebesar Rp25.000.000.

Karena itu, tak heran kalau kampus ini dinobatkan sebagai kampus paling mahal di Indonesia. 

BACA JUGA:128 Penulis Jurnal Pariwisata dari 11 Negara Ikut The 14Th ATF 2024 di Poltekpar Palembang

BACA JUGA:10 Kampus dengan Jumlah Mahasiswa Paling Banyak di Indonesia, Nomor 1 Bukan Universitas Indonesia

President University merupakan kampus miliki Jajabeka Industriy dan memang kampus ini adalh kampus pendidikan internasional.

Karena itu, tak heran kalau mahasiswa yang kuliah disini rata-rata anak orang kaya di Indonesia.

Dan memang kampus ini adalah kampus yang sangat berkelas dan bergengsi bagi peminatnya. 

Kampus ini berlokasi di Jalan Ki Hajar Dewantara, Cikarang Utara, Bekasi, Provinsi Jawa Barat.

Adapun fasilitas yang kamu dapatkan disini yaitu kurikulum kampus berstandar internasional, lingkungan berbahasa Inggris, dan ekstakulakuler.

BACA JUGA:Mau Jadi Mahasiswa? Ini 4 Kota Pelajar yang Ramah Mahasiswa di Indonesia Menurut QS BSC 2024

BACA JUGA:Daftar PTN Jalur Mandiri Tanpa Uang Pangkal 2024, Ada UI hingga UNSRI

Seperti Jababeka Golf and Country Club, kolam renang, lapangan tenis, President Executive Club, dan lainya. 

President University terdiri dari beberapa fakultas yang bisa kamu pilih.

Ada Akuntansi, Administrasi Bisnis, Sistem Informasi, HI, Ilmu Komunikasi, Hukum, Manajemen, Teknik Industri, Teknok Elektro, dan Teknik Mesin.

Perkiraan biaya yang harus disiapkan untuk uang kuliah sekitar Rp30.000.000 per semester atau Rp300.000.000 sampai lulus. 

BACA JUGA:5 Perpustakaan Keren yang Ada Di Palembang Ini, Pas Banget Buat Kaum Introvert

BACA JUGA:5 Kampus Negeri Terkenal di Indonesia Buka Pendaftaran Jalur Ketua Osis, Berani Daftar?

2. Swiss German University

Swiss German University adalah kampus yang terletak di daerah Tangerang merupakan kampus paling mahal di Indonesia.

Mahasiswa yang kuliah disini memakan biaya yang cukup besar untuk per semesternya. 

Menariknya dosen yang mengajar disini mayoritas adalah dosen dari luar negeri atau tenaga pengajar asing.

Dosen tersebut memang ditugaskan untuk mengajar para mahasiswa yang ada disini.

BACA JUGA:7 Kampus Indonesia Paling Banyak Dihuni Cewek-cewek Cantik, Kampusmu Termasuk?

BACA JUGA:3 Kampus Ini Buka Jalur Mandiri Pakai Nilai UTBK 2024, Catat Jadwal Pendaftarannya Sekarang!

Kampus termahal di Indonesia satu ini berlokasi di EduTown BSDCity Kav. II.1, Bumi Serpong Damai, Tanggerang, Banten.

Kampus berstandar internasional ini menggunakan bahasa pengantar bahasa Inggris.

Kemudian ada access card yang digunakan untuk masuk di gate way, ada juga meeting room, kantin, dan lainnya. 

Swiss German University terdiri dari beberapa fakultas, seperti Rekayasa Farmasi, Teknologi Pangan, Teknik Biomedis, dan banyak lainnya.

Kuliah disini mahasiswa akan dikenakan biaya per semester sekitar Rp24-28 juta atau sekitar Rp223-247 juta sampai lulus. 

BACA JUGA:Minim Sains dan Menghitung, Ini 6 Jurusan Kuliah yang Katanya Paling Santai dan Mudah, Benarkah?

BACA JUGA:Jalur Seleksi Mandiri Prestasi Universitas Negeri Malang Dibuka, Ini Syarat dan Tanggal Pendaftarannya

3. Universitas Ciputra

Universitas Ciputra merupakan kampus termahal di Indonesia yang didirikan pada tahun 2006.

Tempatnya ada di Jalan Cittraland Utama Road, Made, Sambikerep, Kota SBY, Jawa Timur.

Sebagai kampus termahal di Indonesia campus ini menyediakan berbagai fasilitas mewah yang mendukung belajar mahasiswa.

BACA JUGA:Terbaru! Pendaftaran Jalur Mandiri Prestasi UM 2024 Sudah Dibuka, Catat Syarat dan Jadwal Pendaftarannya

BACA JUGA:Tidak Lolos SNBP dan SNBT? Tenang, Ini 5 PTN di Indonesia yang Buka Jalur Mandiri Tanpa Tes

Mulai dari Interior Design Studio, Photography Studio, Library, Culinary Laboratorium, Auditorium, dan masih banyak lagi.

Universitas Ciputra terdiri dari beberapa fakultas yaitu Culinary Business, Visual Communication Design, Interior Architecture, dan lainya. 

Untuk biaya kuliah per semester disini sekitar Rp9-16 juta per semester, atau sekitar Rp83 – 160 juta sampai lulus. 

BACA JUGA:Market Day di PAUD Pengembangan Insani, Bangun Jiwa Wirausaha Sejak Dini

BACA JUGA:Jangan Sampai Tidak Tahu, Inilah 5 Hal yang Wajib di Persiapkan Mahasiswa Baru, Nomor 2 Paling Penting

4. Universitas Pelita Harapan

Universitas Pelita Harapan merupakan kampus ke empat sebagai kampus termahal di Indonesia.

Kampus ini sama dengan kampus kedua kelas internasional yang ada pada ulasan diatas.

Universitas Pelita Harapan juga dikenal sebagai kampus memiliki standar internasional.

Karena itu, tak heran kalau kampus ini masuk dalam deretan kampus paling mahal di Indonesia.

BACA JUGA:Masih Langka, Ini Kampus Negeri dengan Prodi Kedokteran Forensik di Indonesia, Berminat?

BACA JUGA:5 Sekolah Anak Artis Terbaik di Indonesia Lengkap dengan Biayanya, Punya Rafathar Segini

Kampus ini memiliki banyak fasilitas yang mewah seperti 3D Printing, 30 Private Music Rooms, Microsoft, IBM, Oracle, dan lainnya.

Universitas Pelita Harapan terdiri dari beberapa fakultas yaitu Keperawatan dan Kesehatan, Psikologi, Filsafat, Sospol, dan lainya.

Untuk biaya kuliah per semester disini sekitar Rp9 – 15 juta atau sekitar Rp130 – 200 juta sampai lulus.

BACA JUGA:Perhatikan! Ini 6 Aturan Penting yang Berlaku di UTBK SNBT 2024 UGM

BACA JUGA:7 Jurusan Kuliah D3 dengan Prospek Kerja Menjanjikan, Lulus dari Sini Auto Mudah Dapat Pekerjaan

5. Universitas Prasetiya Mulya 

Universitas Prasetiya Mulya termasuk juga sebagai kampus paling mahal dan mewah di  Indonesia terletak di Jakarta dan BSD Tangerang.

Kampus seasta ini termasuk kampus yang memiliki biaya kuliah yang mehong, dari pendaftarannya saja mahasiswa wajib membayar Rp500.000.

Selain itu ada juga biata pengembangan sekitar Rp60 juta sampai Rp75 juta dan tergantung pada gelombang pendaftaran.

Sementara untuk biaya kuliah per semester mencapai Rp12 juta belum termasuk biaya SKS dan partikum.

Namun biaya yang dikeluarkan tersebut sebanding dengan fasilitas yang disediakan, mulai dari kendaraan shuttle hingga cafe disediakn disini.

BACA JUGA:PPDB SMAN/SMKN dan SLBN di Sumsel Terapkan Permendikbud No 1 Tahun 2021, Ini Tujuannya

BACA JUGA:4 PTN dengan Jurusan Kedokteran Termurah di Indonesia, Kelompok 3 Hanya Rp3.300.000

6. Universitas Bina Nusantara

Universitas Bina Nusantara lebih dikenal dengan nama BINUS sebagai kampus swasta terbaik dan termahal di Indonesia.

Kampus swasta ini telah terakreditasi A dari BAN-PT dan telah meraih akreditasi internasional oleh Quacquarelli Symondas.

Binus juga dikenal sebagai kampus yang memiliki fasilitas mewah dan modern, mulai dari internet corner hingga laboraturium.

Biaya kuliah di kampus ini mencapai Rp17,7 juta sampai Rp23 juta, selain itu ada juga biaya tambahan seperti laboratorium sekitar Rp1,6 - Rp4 jutaan.

BACA JUGA:Perempuan Auto Jadi Primadona, Ini 5 Jurusan Kuliah yang Didominasi Laki-laki, All In Teknik!

BACA JUGA:5 Lulusan Jurusan Kuliah Ini Punya Peluang Kerja di Perusahaan Microsoft, Apa Saja?

7. LSPT Institute of Communication dan Business

LSPR merupakan salah satu kampus swasta terbaik di Indonesia yang memiliki program sarjana dan magister pada bidang bisnis dan ilmu komunikasi.

Kampus ini termasuk kampus dengan biaya paling mahal dan bergengsi di Indonesia.

Bagaimana tidak, kampus ini memiliki prestasi dan penghargaan tingkat nasional hingga internasional.

Fasilitas yang ditawarkan juga, sangat mewah dan modern, mulai dari lapangan hingga kolam renang tersedia disini.

Untuk biaya kuliah disini sekitar Rp21 juta - Rp30 juta per semesternya atau sekitar Rp200 - Rp300 juta sampai selesai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: