7 Motor yang Tampilannya Mirip Vespa Banget, Ada Punyamu?
Deretan motor yang mirip dengan Vespa Matic, Keren banet sih--vespa.com
Motor matic asal Taiwan ini mempunyai unsur retro yang jelas ketara.
Sebut saja lampu depan bulat dengan aksen krom melingkar serta bodi menggembung layaknya Vespa matic.
Mesin Sym Attila Venus 125 berkapasitas 124,6 cc, SOHC 2 katup injeksi berpendingin udara.
Mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 8,2 dk pada 7.500 rpm dan torsi maksimal 8,6 Nm pada 6.500 rpm.
BACA JUGA:128 Penulis Jurnal Pariwisata dari 11 Negara Ikut The 14Th ATF 2024 di Poltekpar Palembang
BACA JUGA:Update Software ICCU, Hyundai Recall IONIQ 5 dan IONIQ 6 di Indonesia
5. Keeway Shiny 150
Motor ini pertama kali dikenalkan di pembukaan Indonesia International Motor Show (IIMS) Hybrid 2022.
Bodi roda dua ini menggembung dengan lampu depan bulat dan punya akses warna di pelek sehingga memberi kesan retro.
Untuk menyempurnakannya, Keeway Shiny 150 dibekali mesin berkapasitas 150 cc, SOHC, 4-tak dua katup, serta sistem electronic fuel injection (EFI).
Dengan mesin tersebut, motor ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 8,3 dk pada 7.500 rpm dan torsi maksimal 8,5 Nm pada 6.000 rpm.
BACA JUGA:Wisata Sejarah: Menapaki Keunikan Tersendiri Dari Pasar Cinde, Bagaimana Wajahnya Dulu dan Sekarang
BACA JUGA:Timnas Putri Indonesia U17 Siap Hadapi Korea Selatan, Coach Mochi: Lupakan Kekalahan di Laga Perdana
6. Volta Mandala
Ada juga motor listrik yang mirip Vespa matik. Salah satunya Volta Mandala.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: