Uniknya Jalan Tol di Jawa Timur, Desainnya Bikin Pengendara Happy
Ilustrasi jalan tol bernada di Jawa Timur untuk mengatasi potensi jenuh dan ngantuk-istock-
Tak semua area jalan tol Ngawi - Kertosono - Kediri di Jawa Timur diletakkan rumble strip ini.
BACA JUGA:Timnas Indonesia U-23 vs Guinea, Justin Hubner dan Elkan Baggott Ditunggu Sampai Malam Ini
Hanya beberapa titik bagian saja yang bisa ditemukan pada area jalan bernada yang disebut dengan singging road.
Lalu, dimana saja titik singing road tersebut bisa ditemukan?
Titik jalan bernada ini berada di Jalan Tol Ngawi - Kertosono - Kediri, tepatnya di kilometer 616.
Akan tetapi, titik tersebut bunyi khasnya yang terdengar hanya ada dua nada saja.
BACA JUGA:SIMAK! Deretan Manfaat Batu Akik Mata Kucing yang Sangat Jarang Diketahui Orang
Jika pengendara melewati jalan tol menuju arah KM 644+200 B, tepatnya di lintasan yang mengarah ke Madiun hingga Solo.
Disini akan ada bunyi lenngkap yang akan terdengar yakni lagu 'Happy Birthdays to You'.
Dua titik jalan bernada ini memang sengaja diletakkan oleh PT Jasa Marga Ngawi Kertosono.
Sebab, lintasan ini hanya berbentuk jalan lurus yang bisa menimbulkan rasa jenuh dan ngantuk.
BACA JUGA:Jangan Lewatkan, Film Kingdom of the Planet of the Apes Tayang Hari Ini di Bioskop
Jalan tol yang melintas di empat daerah di Jawa Timur ini panjang totalnya mencapai 87,02 kilometer.
Sejak 2018, lintasan ini telah berhasil menyambungkan wilayah Nganjuk, Madiun, Ngawi dan Jombang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: