Wow! Lurah Serasan Jaya Sabet Dua Penghargaan Bergengsi Tingkat Nasional
Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi dan jajaran pose bersama Lurah Serasan Jaya Periyanto, yang meraih 2 Penghargaan pada Malam Anugerah Paralegal Justice Award (PJA) 2024, di Hotel Bidakara Jakarta, Sabtu 1 Juni 2024 -Dinkominfo Muba-
JAKARTA, PALPRES.COM – Lurah Serasan Jaya Sabet Dua Penghargaan Bergengsi.
Prestasi membanggakan diraih oleh Periyanto Lurah Serasan Jaya, Kecamatan Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin di tingkat nasional.
Dua penghargaan Lurah Serasan Jaya, pada Malam Anugerah Paralegal Justice Award (PJA) 2024, di Hotel Bidakara Jakarta, Sabtu 1 Juni 2024.
Kegiatan itu merupakan gelaran Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN).
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru dari PT Angkasa Pura Supports untuk Lulusan SMA SMK Sederajat
Bersama Kementerian Hukum dan HAM RI dan Mahkamah Agung RI.
Sebelum menerima penghargaan tersebut, Lurah Serasan Jaya harus melalui penilaian dari Para Legal justice Award 2024.
Dari hasil penilaian tersebut, Periyanto memperoleh pada Anugerah Paralegal Justice Award 202.
Penghargaan yang diraih dalam kategori Anugerah Non Litigation Peacemaker.
BACA JUGA:Rilis BKN Terbaru: Kategori Tenaga Honorer Ini Tak Akan Diangkat Jadi PPPK 2024
BACA JUGA:Pertamina EP Rantau dan Pangkalan Susu Field Raih Penghargaan di Ajang Top CSR Awards 2024
Penghargaan itu sebagai pengakuan atas perannya sebagai Juru Perdamaian di Desa/Kelurahan.
Penghargaan lainnya yakni Anugerah Anubhawa Sasana Jagadita.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: dinkominfo muba