Honda

Kampung Tercantik yang Tersisa di Jakarta, Suasana Masih Asri dengan Landscape Persawahan

Kampung Tercantik yang Tersisa di Jakarta, Suasana Masih Asri dengan Landscape Persawahan

Salah satu perkampungan tercantik yang tersisa di Jakarta.-Foto Youtube-

PALPRES.COM-  Bila berbicara potensi pariwisata di Jakarta maka kawasan Jakarta Utara merupakan daerah yang memiliki segudang potensi wisata.

Salah satunya itu wisata alam, wisata sejarah dan cagar budaya.

Nah kali ini akan membahas salah satu perkampungan tercantik yang tersisa di Jakarta.

Mengingat kawasan Jakarta sendiri sangat susah untuk menemui kampung yang masih asri dan alami.

BACA JUGA:Unik, Ini 5 Kampung Adat Tradisional di Wilayah Sunda, Nomor 1 Nama Mahluk Mitologi

Ini ada salah satu perkampungan di Jakarta Utara tepatnya di perkampungan Sungai Kendal, Kelurahan Rorotan.

Perkampungan ini sangat indah karena mempunyai landscape persawahan seperti berada di pedesaan.

Perkampungan ini menawarkan pemandangan yang cukup unik di tengah-tengah kota Jakarta.

Apalagi kawasan Kelurahan Rorotan ini masih mayoritas didominasi oleh persawahan dan dengan adanya kanal yang mengalir di sepanjang jalan Sekda Syaiful.

BACA JUGA:Inilah Hutan Perempuan di Kampung Unik Papua, Kaum Lelaki Dilarang Masuk, Mengapa?

Sehingga membuat kawasan perkampungan ini tampak semakin indah dan menawarkan pemandangan yang unik.

Menemukan pemandangan yang indah dan unik seperti ini di Jakarta tentunya adalah hal yang langka.

Karena pesatnya perkembangan Kota Jakarta kita sulit menemukan suasana pedesaan seperti ini.

Namun ternyata masih ada perkampungan seperti ini di Jakarta yang bisa menjadi alternatif untuk kita bisa menjadikan ini kawasan destinasi wisata ataupun untuk sekedar jalan-jalan buat warga Jakarta.

BACA JUGA:Kampung Unik di NTT Berusia 1.200 Tahun Lalu Hingga Kini Tetap Berdiri Kokoh, Lokasinya?

Selain itu juga di kawasan ini pun terdapat taman Sungai Kendal yang menawarkan keindahan tersendiri.

Dimana taman ini mempunyai keunikan yang berbeda dari taman-taman di Jakarta pada umumnya.

Taman Sungai Kendal yang bisa menjadi alternatif wisata gratis di Jakarta.

Dengan adanya kanal di sisi kiri jalan ini membuat kawasan perkampungan ini bagaikan Nedherland atau negeri Belanda ya.

BACA JUGA:Uniknya Kampung Dresmo di Surabaya, Punya 30 Pesantren yang Kini Jadi Wisata Religi

Karena dengan airnya yang mengalir dengan jernih dan bersih menemukan hal itu seperti ini di Jakarta merupakan pemandangan yang langka dan unik.

Dimana suasana pedesaan dan kota bergabung menjadi satu di kawasan perkampungan ini.

Silahkan datang kesini untuk melihat langsung bagaimana keindahan perkampungan di Kelurahan Rorotan Jakarta Utara ini dan saat ini sesudah tiba di kawasan wisata gratis Jakarta Taman Sungai Kendal.

Sungai Kendal merupakan taman maju bersama yang dibangun pada tahun 2019 di era pemerintahan Gubernur Anies dan taman ini menawarkan keindahan yang berbeda dari taman-taman di Jakarta pada umumnya.

BACA JUGA:Ada Kampung Unik di Sulawesi Selatan, Warganya Berpakaian Serba Hitam Tanpa Alas Kaki

Taman ini berlokasi di Kelurahan Rorotan kecamatan Cilincing Jakarta Utara dan Camat dekat dengan kanal inspeksi kanal banjir Timur.

Taman Sungai Kendal ini menjadi Spot favorit bagi warga di sekitar Kelurahan Rorotan dan Marunda.

Pertama Sungai Kendal ini menjadi tempat wisata gratis yang menawarkan keindahan yang unik di Jakarta.

Ciri khas dari taman Sungai Kendal ini memiliki Jembatan yang membentang di sepanjang taman sepanjang 800 meter.

BACA JUGA:10 Tips Aman Menuju Kampung Halaman, Buat Perjalanan yang Aman dan Menyenangkan, Nomor 6 Jangan Dilewatkan!

Serta juga mempunyai danau buatan Taiwan ini setiap hari ramai dikunjungi oleh masyarakat.

Di kawasan ini tentunya kehadiran Taiwan ini memberikan alternatif wisata gratis bagi warga Jakarta apalagi dengan keindahan seperti ini dengan rawa-rawa dan danau buatan yang dihiasi dengan tanaman-tanaman hias di tengah-tengah danau.

Menambah keindahan dan keunikan dari taman ini dan dengan Jembatan yang membentang di seluruh kawasan Taman ini membuat taman ini seperti berada di rawa-rawa atau hutan bakau.

Jembatan yang terbuat dari beton juga memberikan sisi keamanan bagi pengunjung di taman Sungai Kendal ini juga mempunyai banyak sekali fasilitas-fasilitas pendukung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: