Honda

Orangtua Wajib Tahu! Ini 7 Tips agar Anak Tidak Kecanduan Gadget

Orangtua Wajib Tahu! Ini 7 Tips agar Anak Tidak Kecanduan Gadget

Sebagai orangtua kamu juga wajib memantau anak saat bermain gadget. Pastikan kamu menyediakan layanan atau konten yang sesuai dan bermanfaat untuknya.--Pixabay

PALPRES.COM - Tips agar anak tidak kecanduan gadget.

Tidak dapat dipungkiri kalau zaman modern ini banyak anak-anak yang kecanduan gadget.

Ditambah lagi semakin bertambahnya tahun dan zaman, kecanggihan teknologi pun kian bertambah. 

Seperti yang kita rasakan pada kehidupan sehari-hari sudah banyak menggunakan kecanggihan teknologi, salah satunya gadget.

BACA JUGA:Ini Larangan dalam Keadaan Ihram untuk Jemaah Haji Laki-laki dan Perempuan

BACA JUGA:Daftar 10 Jurusan yang Paling Diminati di Kampus Universitas Airlangga, Ada yang Capai Ribuan Orang Lho

Dengan kecanggihan teknologi saat ini semua pekerjaan bisa dilakukan dengan sistem jarak jauh atau work from home. 

Akan tetapi yang sangat disayangkan sekarang, banyak orang yang menyalahgunakan teknologi ini secara berlebihan hingga memberikan efek yang candu.

Contohnya seperti banyaknya balita yang kecanduan gadget, mengakses film atau konten yang tidak selayaknya ditonton, dan banyak efek lainnya. 

Lantas apa yang bisa dilakukan oleh orang tua untuk mengatasi hal ini?

BACA JUGA:Ini Rekomendasi 15 Tempat Jual Oleh-oleh Khas Jambi Terbaik, Catat Alamat dan Nomor Teleponnya

BACA JUGA:Perbandingan Dari Hp Redmi 13 Vs Redmi 12, Mana yang Lebih Bagus?

Dikutip dari berbagai sumber, berikut beberapa tips untuk mengurangi dan mencegah kecanduan dalam bermain gadget.

1. Berikan Waktu Batasan Bermain Gadget 

Sebagai orangtua yang bijak, seharusnya penting sekali membuat batasan anak untuk bisa menikmati permainan yang ada di gadget.

Misalnya memberikan kebebasan sekitar 30 menit untuk anak explore permainan, atau konten melalui laman YouTube sesuai dengan usianya. 

BACA JUGA:Ingin sesuatu yang Baru! 4 Drone Seharga Ratusan Juta Ini Bisa Jadi Solusinya, Kamu Punya?

BACA JUGA:Ternyata Kucing Lebih Menyukai Orang yang Tidak Suka Padanya, Kok Bisa?

Alih-alib belajar mengenalkan screen time ke anak. 

Terkhusus anak yang usianya masih dibawah 2 tahun, haruslah diberikan pendampingan. 

Semakin bertambahnya usia, batasan waktu bermain gadget tetap harus diberlakukan tanpa toleransi apapun. 

2. Berikan Beberapa Pilihan ke Anak

BACA JUGA:Punya Kameran AI, Intip Spesifikasi dan Keunggulan Dari Hp Realme Narzo N63

BACA JUGA:Kritisi Kebijakan PPDB di Sumsel, Massa Aksi Duga Ada Jalur Khusus Ilegal

Mungkin hal ini sangat jarang diterapkan oleh orangtua.

Namun cara ini sangat bagus diterapkan ke anak. 

Bukan tidak diperbolehkan menghidupkan semua teknologi dirumah. 

Lambat laun anak mengajarkan dalam mengambil keputusan yang terbaik dan tepat untuknya.

BACA JUGA:Deretan Manfaat Batu Akik Sumur Bandung, Konon Bisa Mendatangkan Rezeki dari 3 Penjuru Mata Angin

BACA JUGA:Shin Tae-yong: Timnas Indonesia Pasti Lolos Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Contohnya, Bunda bisa memberikan pilihan mau bermain gadget atau laptop. 

3. Tegas pada Aturan

Sebagai orangtua yang menginginkan anak untuk tidak kecanduan dalam bermain gadget.

Maka kamu harus konsisten dalam menerapkan aturan dan batasan waktu yang telah kamu tetapkan. 

BACA JUGA:5 Pilihan Merek Mobil Dengan Atap Terbuka Harga Murah, Keren Banget Dikendarai Anak Muda

BACA JUGA:Pemkab Rejang Lebong Kaji Tiru ke Muba, Belajar Hal yang Setiap Tahun Jadi Masalah di Bengkulu

Hindarkan pemberian toleransi apapun alasannya. 

Dengan cara begini anak akan paham bahwa sebuah aturan dimana saja haruslah ditepati dan tidak boleh dilanggar.

4. Mendampingi dan Memantau Anak saat Bermain gadget

Sebagai orangtua kamu juga wajib memantau anak saat bermain gadget

BACA JUGA:Polda Sumsel Ikuti Dialog Wawasan Kebangsaan di Tubuh Polri, Persiapan Menyongsong Indonesia Emas

BACA JUGA:Sambut Libur Sekolah dan Idul Adha, KAI Divre III Palembang Siapkan 75.968 Tempat Duduk

Pastikan kamu menyediakan layanan atau konten yang sesuai dan bermanfaat untuknya.

Mulai dari menyediakan aplikasi permainan, layanan video yang memang diperuntukkan untuk anak-anak.

Tanpa ada unsur 13+, dan 17+.

5. Jadilah Teladan dan Contoh Terbaik untuk Anak

BACA JUGA:Sidak Pasar, Pj Bupati Asmar Pastikan Stok Bahan Pokok Aman Hingga Idul Adha 2024

BACA JUGA:Mobil Murah dengan Harga 160 Jutaan Pengganti Fortuner Generasi Pertama, Fiturnya Mewah!

Sebagaimana yang telah dipelajari dari ilmu parenting, bahwa anak adalah peniru ulung dari semua sikap, perlakuan, perilaku dari orangtua nya tanpa terkecuali.

Semua perilaku yang dilakukan dihadapan anak, pasti akan terekam di memorinya. 

Maka jangan heran bila anak akan memiliki pengingatan yang kuat.

Nah, dalam hal ini sebagai orangtua yang bijak. 

BACA JUGA:22 Rekomendasi Toko Genset Terbaik di Lubuklinggau, Lengkap Alamat dan Nomor Teleponnya

BACA JUGA:SELAMAT! Kemenag Sumsel Raih Penghargaan dari PWI Sumsel Award, Sinergi Positif dengan Pewarta

Penting bagimu untuk mengurangi penggunaan gadget di hadapan anak. 

Bila anak sering melihat orangtua nya sibuk dalam bermain gadget, lambat laun anak akan memiliki rasa penasaran. 

Hingga ingin mencoba bermain juga. 

6. Menetapkan Area Bermain Gadget 

BACA JUGA:Gerakan Serentak di Sumsel Jadi Pelopor dan Terobosan, Agus Fatoni: Semua Komponen Bergerak Bersama

BACA JUGA:Inilah Daftar Mobil Murah yang Memiliki Kriteria Khusus, Salah Satunya Irit Bahan Bakar

Orangtua perlu menetapkan beberapa area di rumah yang tidak diperbolehkan untuk melakukan kegiatan sambil bermain gadget.

Misalnya di dapur atau dimeja makan. 

Artinya saat sedang makan, anak harus tetap fokus dalam menghabiskan makanan. 

Bukan cuma harus ditaati oleh anak. 

BACA JUGA:Bicarakan Hak Intelektual, Sekda Sumsel Terima Audiensi Kakanwil Kemenkum HAM, Muara Enim Jadi Percontohan

BACA JUGA:Kementerian PUPR dan BMKG Modifikasi Cuaca, Dampak Daya Tampung 43 Bendungan di Pulau Jawa Turun

Melainkan semua anggota keluarga pun juga turut menuruti peraturan ini. 

7. Libatkan Anak pada Aktivitas Bermanfaat 

Saat weekend biasanya anak dibebaskan untuk bermain gadget seharian. 

Namun hal ini sebenarnya bisa menjadikan anak semakin kecanduan dan sulit untuk melepaskan gadget.

BACA JUGA:The First Slam Dunk Masuk Daftar Judul Anime Kelas Dunia yang Tayang di Disney+ Hotstar

BACA JUGA:Rangkaian HUT Bhayangkara ke-78, Polres Muba Bedah Rumah Warga Sekayu

Di waktu libur sekolah atau weekend, orangtua bisa mengajak anak melakukan aktivitas lain yang bermanfaat tanpa harus melibatkan penggunaan gadget.

Misalnya berolahraga, mengajak anak untuk bereksperimen didapur, mengajak anak untuk bersih-bersih rumah.

Tentunya hal ini bisa menyehatkan badan dan bisa menghindari anak dari kecanduan gadget, kan?

Patut diketahui bahwa dengan banyaknya teknologi canggih saat ini tidak semuanya memberikan efek yang buruk untuk kehidupan.

BACA JUGA:Unik, Ternyata Begini Ini Cara Ikan Belida Khas Sungai Musi Bereproduksi

 BACA JUGA:Dukung Kegiatan Rumah Pintar Bende Seguguk, Ini Langkah Pj Ketua TP PKK OKI

Bahkan dengan kecanggihannya bisa memudahkan seseorang dalam memudahkan dalam menyelesaikan pekerjaan. 

Namun yang salah itu terletak dari penggunaannya yang berlebihan saja. 

Oleh karena itu, penting bagi setiap orangtua menghindari anak dari candunya gadget.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: