Telkomsel Gelar Media Gathering Nasional 2024, Diikuti 245 Jurnalis dari Berbagai Media di Seluruh Indonesia
Direktur Utama Telkomsel, Nugroho dalam acara Media Gathering Nasional 2024 yang dihadiri oleh 245 jurnalis perwakilan dari berbagai media di seluruh Indonesia.-Telkomsel-
BACA JUGA:Pemprov Sumsel Revisi Tata Ruang, Dasar Persiapan RPJMD Dalam Mempersiapkan Pemerintahan Selanjutnya
Serta Ronald Limoa, VP Technology Strategy and Consumer Product Innovation.
Ketiga narasumber tersebut membagikan informasi dan wawasan berharga mengenai pencapaian dan inovasi yang telah dilakukan.
Seperti memperkenalkan visi dan misi baru Perusahaan sebagai bagian dari komitmen untuk bisa terus relevan dan adaptif terhadap perkembangan jaman.
Kemudian mempertegas technology leadership Telkomsel dalam pemanfaatan jaringan 5G.
BACA JUGA:BUMN Bank Mandiri Buka Lowongan Kerja Terbaru Untuk SMA SMK, Begini Cara Daftarnya!
Di mana Telkomsel telah membangun lebih dari 716 BTS 5G di 53 kota/kabupaten.
Dan menjadikan Telkomsel sebagai penyedia layanan telekomunikasi digital dengan cakupan jaringan 5G terluas dan tercepat di Indonesia.
Menghadirkan ragam inovasi layanan digital terbaru, seperti MyTelkomsel Super App yang menawarkan berbagai fitur unggulan.
Seperti layanan digital lifestyle yang mencakup health, travel, payment, entertainment dan commerce, yang memungkinkan pelanggan untuk mencatat performa olahraga lari.
BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Hentikan Pasokan BBM ke Salah Satu SPBU di Ogan Ilir, Ini Alasannya
BACA JUGA:Produksi Air Baku PDAM Tirta Randik Alami Penurunan 20 Persen, Kok Bisa? Ini Penyebabnya
Lalu memesan tiket transportasi dan mengecek status penerbangan, berbelanja serta pembayaran tagihan di dalam satu aplikasi.
Termasuk juga menonton video, mendengarkan musik, membaca artikel dan bermain game secara langsung melalui MyTelkomsel super app.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: