Inilah Kampung Terpencil Paling Mujur di Pelosok Sulawesi Barat, Anggaran Dana Desa Cair Rp1,35 Miliar
Ilustrasi kampung paling mujur di Sulawesi Barat yang dana desanya cair Rp1,35 miliar-freepik-
Sesuai dengan rincian alokasi Dana Desa 2024 yang telah ditetapkan, kampung ini diguyur dana hingga Rp1,35 miliar.
Rinciannya, alokasi dana desa ini mencapai Rp733,2 juta, dimana nominal ini cukup tinggi dibandingkan dengan kampung tetangga.
BACA JUGA:Pemprov Sumsel Ingin Branding Kopi Ranau Agar Lebih Lebih Terkenal
Pasalnya, kampung ini masuk dalam klaster desa ke-6 dengan jumlah penduduk mencapai 6,269, terbanyak di Kecamatan Papalang.
Kemudian desa di pelosok Sulawesi Barat ini juga mendapatkan alokasi formula sebesar Rp370 juta.
Nominal ini merupakan hasil perhitungan bobot dengan mempertimbangkan luas wilayah, indeks kesulitan geografis wilayah dan tingkat kemiskinan di daerahnya.
Ya, desa terpencil paling mujur di Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat ini bernama Desa Papalang.
BACA JUGA:Kominfo Ancam Sanksi 21 Penyelenggara Jasa Pembayaran Terkait Judol
Desa Papalang mempunyai luas wilayah melega hingga 31,6 kilometer, artinya desa ini menyelimuti kecamatan hingga 15,65 persen.
Disebut sebagai kampung terpencil lantaran memang jarak ke ibukota kabupaten saja mencapai 56 kilometer.
Kampung Papalang ini kepadatan penduduknya mencapai 25,77 persen, dimana 199 jiwa yang tinggal di setiap jarak 1 kilometernya.
Bahkan, desa ini adalah kampung terpadat kedua di Kecamatan Papalang, dimana paling pada adalah Desa Toabo.
BACA JUGA:KNN Melayu Seruman Desa Arul Durin Mendukung Dalam Semi Open Turnamen Bola Kaki
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: