Zona Megathrust, Sumber Gempa Kecil yang Bisa Picu Gempa Besar dan Tsunami

Sejarah gempa-gempa besar di Busur Sunda (Sumatra, Jawa, Bali, NTB) yang sebagian besar memicu tsunami.-IG@daryonobmkg-
BACA JUGA:Sudah Berdiri 70 Tahun Lamanya, Inilah Ladang Minyak Terbesar di Indonesia
Misalnya bidang kontak antara Lempeng IndoAustralia.
Dan Lempeng Eurasia,” papar Daryono.
Sebelum populer sebagai "Megathrust", lanjut Daryono, pihaknya sudah udah terbiasa menyebutnya sebagai sumber gempa "subduksi lempeng".
“Beberapa ahli lebih menyukai sebutan tersebut,” ungkap Daryono.
BACA JUGA:VIRAL LAGI! 4 Beberapa Fakta Tentang Uang Koin Kuno yang Dihargai Ga Masuk Akal
BACA JUGA:Ini Aturan Bagi PNS pada Pilkada Pagaralam 2024, Jangan Dilanggar Ya!
Heboh Megathrust
Belakangan ini publik dihebohkan, dengan berita terkait potensi gempa besar alias Megatrust yang kemungkinan akan terjadi Indonesia.
Khususnya terkait potensi Megathrust Selat Sunda dan Megathrust Mentawai-Siberut.
Menurut Daryono, soal gempa di zona Megathrust Selat Sunda dan Mentawai-Siberut, sudah menjadi tema bahasan lama.
BACA JUGA:Jadwal Pencairan Bansos BPNT Sembako dan PKH Via Pos Keluar, Dana Dicairkan Ke Rekening KPM Segera?
Bahkan, sudah sejak Gempa dan Tsunami Aceh pada 2004.
Pembahasna itu muncul kembali, menurut Daryono, bukan bentuk warning bahwa seolah-olah gempa besar akan terjadi dalam waktu dekat.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: