Pemprov Sumsel Dorong Program Kerja Enterprenuer di Sumsel
pj gubernur elen setiadi dorong program kerja enterprenuer disumsel--Humas Pemprov Sumsel
"Jumlah pendaftar kartu pekerja di Sumsel ini berjumlah 1,4 juta orang yang diterima 600 ribu orang ini sesuai dengan kuota Provinsi di Sumsel, dengan kriteria yang sudah ditetapkan,"katanya.
BACA JUGA:‘Selamatkan’ Songket Marga Danau, Ini yang Dilakukan Tim Pengabdian Unsri di Pedamaran OKI
BACA JUGA:Bak Lautan Manusia, Masyarakat Muba Padati Jalan Kolonel Wahid Udin Saksikan Karnaval
Deni Puspa juga mengatakan program prakerja mendorong literasi digital sehingga para penerima prakerja mampu bersaing dengan lebih luas sehingga mampu menginspirasi negara lain seperti Kamboja dan Thailand.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: