Citraland
Honda

7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan Sesuai Fengshui, yuk Simak Ulasannya

7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan Sesuai Fengshui, yuk Simak Ulasannya

7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan Sesuai Fengshui, yuk Simak Ulasannya--

PALPRES.COM- Halo para pecinta dan kolektor tanaman hias di manapun anda berada, semoga semua dalam keadaan sehat.

Pada konten berikut ini kita akan membahas 7 tanaman hias pembawa keberuntungan sesuai fengshui, yuk simak ulasannya.

Dalam senin Tiongkok kuno fengshui berkaitan dengan harmoni dan energi positif disekitar kita.

Nah tanaman hias merupakan salah satu aspek penting yang konon dipercaya membawa keberuntungan dan kebahagiaan di dalam rumah.

BACA JUGA:Inilah 6 Jenis Tanaman Hias Alocasia Paling Hits Untuk di Teras Rumah, Berikut Daftar Harganya

Berikut ini ada 7 tanaman hias yang dianggap dapat membawa keberuntungan dan kebahagian sesuai fengshui di rumah anda.

1. Lucky Bamboo

Lucky Bamboo adalah tanaman hias yang sangat terkait dengan Fengshui dan keberuntungan.

Berbeda dengan tanaman bamboo yang tumbuh di luar rumah, Lucky Bamboo adalah tanaman air yang biasanya ditempatkan dalam pot berisi air.

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Hias yang Dipercaya Bisa Mendatangkan Keberuntungan di Tahun 2024 Menurut Feng Shui

Kombinasi angka batang bambu dapat memiliki makna yang berbeda, seperti kesejahteraan, keberuntungan, dan kebahagiaan.

2. Lavender

Lavender adalah tanaman yang dikenal akan aromanya yang menenangkan.

Menempatkan lavender di dalam rumah anda dapat membantu menciptakan atmosfer yang damai dan membawa kebahagiaan serta tidur yang nyenyak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: