Menko Zulkifli Hasan Pastikan Stok Beras Nasional Aman Jelang Libur Nataru 2025
Menko Zulkifli Hasan Pastikan Stok Beras Nasional Aman Jelang Libur Nataru 2025-Alhadi Farid-Palpres.com
Pabrik tersebut juga diharapkan bisa menampung gabah dalam jumlah yang banyak.
Kemudian bisa diolah serta dimanfaatkan kembali untuk masyarakat.
BACA JUGA:Mitra Binaan Pertamina Sulap Lahan Bekas Galian Jadi Sumber Pangan dan Produk UMKM
BACA JUGA:Pupuk Indonesia Ajak Petani Daftar RDKK Agar Dapat Alokasi Subsidi Pupuk di 2025
“Saya lihat langsung kondisi pabriknya cukup bagus serta canggih sehingga tinggal bagaimana mengoptimalkannya,” ungkapnya.
Zulhas berharap dengan kondisi itu bisa menampung gabah sebanyak mungkin untuk diolah sebanyak-banyaknya.
Selain mengunjungi pabrik, Menko Bidang Pangan tersebut juga berkesempatan mengunjungi petani.
Termasuk juga bertemu dengan pengelola kios pangan di wilayah Kabupaten Lampung Selatan.
BACA JUGA:Menteri Pertanian Janjikan Petani Milenial Dapat Rp10 Juta Per Bulan, Ayo Segera Daftar!
BACA JUGA:Kesempatan untuk Petani, Ini 3 Syarat untuk Mendaftar jadi Penerima Pupuk Subsidi Tahun 2025
Dalam pertemuan itu juga, Zulhas ingin memastikan ketersediaan stok pupuk untuk para petani.
“Kita perlu dengar langsung apa yang dialami petani, kios-kios, dan distributor (pupuk),” jelasnya.
Sehingga dengan begitu, wilayah di Lampung tidak ada keluhan mengenai pupuk serta di sekitar Lampung Selatan tidak ada masalah terkait pupuk.
Selain itu, Zulhas menegaskan pemerintah akan mendongkrak sektor pangan dengan melakukan segala cara.
BACA JUGA:Sharp Hydro Heroes Program Kewirausahaan Bidang Pertanian, Berdayakan Petani Muda di Indonesia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: