7 Cara Mencegah Penyakit Jantung Sejak Dini

Kamis 08-12-2022,14:20 WIB
Editor : Rubby

– makanan yang dimakan harus rendah garam dan lemak saturasi.

– hindari lemak saturasi yang buruk untuk jantung, banyak dijumpai pada junk food dan makanan yang digoreng.

– makanan lebih baik direbus, dikukus atau dipanggang daripada digoreng.

BACA JUGA:5 Makanan Sehat untuk Jantung yang Baik Dikonsumsi

2. Berhenti merokok

Menghisap rokok sangat tidak baik untuk kesehatan jantung, maka segera hentikan kebiasaan ini agar jantung tetap sehat.

Unsur nikotin yang dihasilkan rokok dapat merusak dinding pembuluh darah. 

Bila dinding itu rusak, lagi-lagi kolesterol mudah menempel sehingga meningkatkan risiko penyakit jantung.

 

3. Kontrol tekanan darah 

Tekanan darah tinggi merupakan faktor risiko utama penyakit jantung.

Penting untuk memeriksakan tekanan darah secara teratur, setidaknya setahun sekali. 

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Wakil Wali Kota Pagaralam Muhammad Fadli Meninggal Dunia, Masyarakat Pagaralam Berduka

Umumnya, tekanan darah ideal biasanya dianggap antara 90/60mmhg dan 120/80mmhg. 

Tekanan darah dianggap tinggi ketika hasil pemeriksaan berkisar 140/90mmhg atau lebih tinggi.

 

Kategori :