Update Harga BBM Hari Ini 14 Januari 2023, Pertamax Turun Rp1.150, BBM Subsidi Malah Naik Rp2.350

Sabtu 14-01-2023,14:00 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Penyesuaian harga BBM Shell tak terlepas dari turunnya harga BBM produk competitor, seperti Pertamina, BP AKR dan juga Vivo.

Dikutip dari website resmi Shell Indonesia, harga BBM jenis Super Rp13.030 per liter saat ini, dari sebelumnya Rp14.180 per liter.

BACA JUGA:HORE! BLT BBM Cair Januari 2023, Ini Cara Mencairkannya di Kantor Pos, Cukup Bawa KTP dan KK

Artinya, Shell menurunkan BBM jenis Super sebesar Rp1.150. 

Kemudian Shell V-Power harganya dari Rp15.100 per liter, turun menjadi Rp13.810 per liter.

Sedangjkan Shell V-Power Nitro juga turun dari Rp15.530 per liter, menjadi Rp14.180 per liter. 

Terakhir jenis Shell V-Power Diesel, dari sebelumnya Rp19.180 per liter menjadi Rp16.890 per liter.*

Kategori :