Seleksi CPNS 2023 Segera Dibuka, Cek Tahapannya di Sini Ya

Rabu 18-01-2023,11:08 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

SMK/Sederajat selain membuka jurusan untuk S1 maupun D3. 

Adapun 5 instansi pemerintah yang membuka Formasi CPNS untuk lulusan SMA dan Sederajat sebagai berikut: 

1. KEMENKUMHAM

Kementerian Hukum dan Ham (Kemenkumham) biasanya pada setiap pengadaan seleksi CPNS membuka sejumlah formasi untuk lulusan SMA, SMK maupun Sederajat.

BACA JUGA:CATAT, Ini Formasi CPNS Tahun 2023 yang Berpeluang Lulus Tinggi

Adapun formasi yang biasanya dibuka oleh instansi tersebut, yakni terdiri dari penjaga tahanan dan pemeriksaan keimigrasian.

2. KEMENHUB

Kementerian perhubungan biasanya paling banyak membuka jenis formasi untuk lulusan SMA, SMK maupun Sederajat.

Adapun formasi yang biasanya dibuka, dapat dilihat dalam poin-poin sebagai mana berikut :

- Avination Security.

- Petugas Pertolongan Kecelakaan Penerbangan.

- Pemadam Kebakaran.

- Teknisi Sarana dan Prasarana.

- Teknisi Peralatan listrik dan Elektronika.

Selain CPNS, intansi ini juga terbukti membuka sejumlah formasi bagi lulusan SMA untuk menjadi ASN dalam seleksi PPPK Tenaga Teknis 2022 yang sedang berjalan.

BACA JUGA:5 Jurusan S1 yang Berpeluang Besar Lolos Seleksi CPNS 2023, Yuk Cek!

Kategori :