Makanan dan minuman yang bergizi tentunya dapat mengoptimalkan fungsi otak.
BACA JUGA:Inovasi Wong Layo, Bikin Pempek Ikan Warna-warni, Rasanya Maknyus dan Bergizi
BACA JUGA:CATAT! Kades Pandan Arang Konsen Terhadap Gizi Balita dan Remaja Putri
Kandungan seperti vitamin B, asam lemak omega-3, dan nutrisi lainnya dapat meningkatkan fungsi kognitif, daya ingat, dan konsentrasi.
Selain itu, pola makan yang sehat dengan mengonsumsi makanan dan minuman yang banyak mengandung gisi dapat mencegah penyakit kronis.
Masih banyak lagi dampak positif jika Anda menerapkan pola gaya hidup sehat dengan mengonsumsi makanan dan minuman yang bergizi.
Agar bisa mengetahui makanan dan minuman bergizi atau tidak, maka sangat diperlukan profesi seorang ahli gizi.
BACA JUGA:Resep Tongseng Ayam Favorit Keluarga Lezat, Bergizi dan Mudah Dibuat
BACA JUGA:KEREN! Panen Sayuran Segar Tambah Asupan Gizi Perangi Stunting
Untuk menjadi seorang ahli gizi haruslah menempuh pendidikan yang berhubungan dengan dunia gizi.
Jurusan Gizi merupakan bidang ilmu yang mempelajari pentingnya nutrisi dalam kehidupan manusia, terutama dalam hubungan sebab akibat antara asupan makanan dan kesehatan.
Salah satu mahasiswi yang memilih jurusan ini adalah Masyitho Nur Hafiah, yang berkuliah di Universitas Sriwijaya (UNSRI).
Menurut Masyitho, Jurusan Gizi tidak hanya tentang angka-angka dan perhitungan, tetapi juga melibatkan seni berpikir dalam menyelesaikan studi kasus penyakit tertentu yang dipelajari di sana.
BACA JUGA:Es Krim Alpukat Sehat dan Bergizi, Enak dan Bikin Nagih
BACA JUGA:Taman Gizi PLN di Puskesmas Multiwahana Bantu Perangi Stunting
Kelebihan mengambil jurusan ini, menurut pengalaman Masyitho, meliputi: